
Bola.net - - Manuver transfer Real Madrid mulai terungkap. Juara Liga Champions musim lalu itu dikabarkan tidak akan belanja penyerang baru di bursa transfer kali ini.
Musim lalu Real Madrid memang mengalami masalah di lini serang mereka. Karim Benzema yang ditunjuk sebagai penyerang utama mereka mandul gol sehingga mereka gagal mempertahankan gelar juara Liga Spanyol mereka musim lalu.
Pada musim panas ini, Madrid diperkirakan akan membeli penyerang elit ke Santiago Bernabeu. Mereka dikabarkan akan mengganti Benzema dengan penyerang baru yang lebih tajam musim depan.
Namun dilansir AS, manuver transfer itu tidak akan terjadi. Pasalnya Real Madrid disebut tidak akan membeli striker baru pada musim panas ini.
Mengapa El Real tidak mau menghadirkan penyerang baru pada musim panas ini? Silahkan baca informasi selengkapnya di bawah ini.
Harga Tidak Masuk Akal
Meski memiliki peluang untuk mendapatkan salah satu dari ketiga pemain itu, namun Real Madrid tidak akan mendatangkan mereka. Hal ini dikarenakan pemilik ketiga penyerang ini memasang harga yang kelewat mahal.
Rata-rata nilai jual para penyerang itu berada di atas 100 juta Euro. Untuk itu Real Madrid menilai uang sebesar itu masih belum layak mereka keluarkan untuk penyerang-penyerang tersebut.
Maksimalkan Yang Ada
Pelatih baru mereka, Julen Lopetegui kabarnya menyukai gaya bermai nsang striker. Ia juga optimis bisa mengembalikan ketajaman Benzema musim depan.
Selain itu Lopetegui dikabarkan ingin memberikan kesempatan kepada Borja Mayoral. Striker muda itu dinilai Lopetegui punya potensi yang besar sehingga ia ingin memaksimalkan potensi sang pemuda.
Minim Belanja
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 08:53
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...