
Bola.net - - Barcelona dan Gremio telah mencapai kesepakatan soal opsi transfer Arthur. Barcelona sudah berhasil mengamankan opsi untuk membeli gelandang bernama lengkap Arthur Henrique Ramos de Oliveira Melo itu.
Dalam bahasa legal, Barca saat ini baru membeli hak untuk membeli Arthur. Artinya, Barca memiliki hak untuk membeli Arthur pada Juli mendatang dengan harga 30 juta euro ditambah sembilan juta euro dalam bentuk variasi bonus.
Secara tertulis, Barca tidak wajib untuk membeli Arthur jika tidak menginginkannya pada Juli nanti. Tapi secara de facto, Barca sudah berhasil mengamankan transfer Arthur meski mereka baru wajib membayar biaya transfer totalnya pada Juli mendatang.
[BREAKING NEWS] Agreement for Arthur transfer. https://t.co/KZWyOoVj52
— FC Barcelona (@FCBarcelona) March 11, 2018
Pernyataan resmi Barca berbunyi: FC Barcelona dan Gremio de Porto Aleger telah mencapai kesepakatan perihal opsi transfer Arthur. Barca bisa menggunakan opsi ini dan membeli Arthur sepanjang Juli 2018. Jika Barca memilih mengambil opsi ini, harga transfer yang disetujui adalah 30 juta euro plus sembilan juta euro bonus.
Arthur sendiri berposisi sebagai gelandang tengah. Pemain berusia 21 tahun itu menjadi incaran barca dalam beberapa waktu terakhir karena kemampuan passing-nya yang sangat bagus.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:31Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 10:52Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)

