
Bola.net - - Cristiano Ronaldo sepertinya sudah memantapkan hatinya untuk meninggalkan Real Madrid. Berbagai pemberitaan di Spanyol seakan mengkonfirmasi bahwa sang bintang memang ingin meninggalkan Santiago Bermabeu.
Ronaldo berniat meninggalkan Madrid karena kecewa dengan perlakuan yang didapatnya dari petugas pajak Spanyol. Ronaldo merasa ia menjadi korban kriminalisasi karena statusnya sebagai pemain terkenal.
Meski saat ini Ronaldo masih tergabung bersama timnas Portugal, namun pikiran Ronaldo juga terganggu dengan situasinya di Spanyol. Karenanya, Ronaldo dikabarkan sudah membuat keputusan bulat untuk meninggalkan Madrid.
Marca melansir bahwa Ronaldo sudah menyatakan keinginannya untuk meninggalkan Real madrid secara terbuka kepada rekan-rekannya di timnas Portugal.
"Saya akan meninggalkan Real Madrid. Saya sudah membuat keputusan ini. Saya tidak akan mengubahnya kembali," cetus Ronaldo kepada rekan-rekannya seperti dilansir Marca.
Jika meninggalkan Madrid, Ronaldo masih harus menemukan tim yang mau dan mampu membelinya. Menurut pemberitaan di Spanyol, hanya Manchester United dan PSG saja yang memenuhi dua syarat mutlak itu.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:20
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
MOST VIEWED
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Hasil Barcelona vs Girona: Drama Kartu Merah Hansi Flick dan Gol Ronald Araujo Warnai Kemenangan Los Cules
- Lamine Yamal Berhenti Tanda Tangan untuk Fans Barcelona, Ada Masalah Apa?
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...