
Bola.net - - Mantan pemain Real Madrid, Michel Salgado, mengatakan wajar jika James Rodriguez dan Isco mengalami kesulitan untuk mendapatkan kesempatan bermain di tim utama musim ini.
Baik James maupun Isco jarang diturunkan sebagai starter oleh manajer Zinedine Zidane dan hal terus memancing media untuk membuat spekulasi bahwa mereka bakal hengkang dari Bernabeu di musim panas.
Namun menurut Salgado, merebut tempat inti di Madrid memang tidak mudah. Apalagi Zidane akan terus mendapatkan tekanan untuk memainkan trio Karim Benzema, Cristiano Ronaldo, dan Gareth Bale di lini depan
James Rodriguez
"Wajar jika Isco dan James memiliki kesulitan untuk mendapat jatah bermain reguler di Madrid, mengingat tim kini memiliki banyak pemain berkualitas yang juga memiliki kecepatan," tutur Salgado di Cope.
"Saya juga bisa memahami bahwa Zidane mengalami banyak kesulitan dengan tidak memasukkan BBC di tim, seperti yang dia alami di laga sebelumnya."
Salgado juga memberikan pendapat soal Gerard Pique, bek Barcelona yang belakangan memancing kehebohan dengan mengkritik filosofi Madrid.
"Real Madrid sudah melakukannya dengan baik dengan tidak merespon Pique. Madrid jelas lebih besar dari pendapat siapapun."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 11:03
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 14:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:47 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:40 -
Voli 20 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:23 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)

