
Bola.net - - Manajer anyar Timnas Argentina, Jorge Sampaoli, menyebut Lionel Messi sebagai pemain yang amat menarik dan siap membangun formasinya dengan pemain Barcelona sebagai pusat.
Sampaoli diperkenalkan sebagai pelatih baru awal pekan ini, usai mengikat kontrak hingga 2022.
Ia akan menghadapi tugas sulit, di mana Argentina duduk di peringkat lima - jatah play-off tim Amerika Selatan, dalam kualifikasi menuju Piala Dunia 2018.
Sampaoli lantas mengatakan bahwa ia siap memanfaatkan dengan maksimal talenta Messi untuk membawa Argentina lolos ke putaran final di Rusia.
Jorge Sampaoli
"Saya harus bekerja sama dengan Messi. Kami ingin pemain terbaik dunia merasa bahagia di sini," tuturnya di Goal International.
"Yang terpenting adalah Messi memiliki pemain yang bisa mendukungnya. Saya berbicara dengannya dan ia amat antusias."
Argentina juga baru saja memanggil striker Inter, Mauro Icardi, untuk laga uji coba melawan Brasil dan Singapura bulan ini. Icardi sendiri baru sekali membela timnas dan itu terjadi di 2013.
Sampaoli mengatakan: "Pemanggilan Mauro terkait performanya di klub."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

