
Bola.net - Rasa puas diungkapkan oleh Indra Sjafri setelah strategi yang ia rancang berhasil membawa Timnas Indonesia U-22 mengalahkan Thailand 2-0.
Pertandingan Timnas Indonesia U-22 vs Thailand ini adalah pertandingan perdana Grup B sepak bola SEA Games 2019. Laga ini dihelat di Rizal Memorial Stadium, Manila, Selasa (26/11/2019) sore waktu setempat.
Timnas Indonesia U-22 membuka keunggulan dengan cepat melalui Egy Maulana Vikri pada menit keempat. Gol kedua dihasilkan pemain pengganti, Osvaldo Haay, pada menit ke-85.
Kemenangan ini tentu terasa memuaskan. Apalagi Thailand merupakan juara bertahan SEA Games.
Indra Sjafri Puas
Usai pertandingan, Indra Sjafri pun merasa puas dengan kemenangan 2-0 yang diraih Timnas Indonesia U-22. Pelatih asal Sumatra Barat itu mengapresiasi para pemain yang telah menerapkan strategi permainan yang sudah disepakati.
"Alhamdulillah kami memulai turnamen ini dengan baik. Kemenangan ini sangat berarti bagi kami untuk bisa bersaing di Grup B. Terima kasih kepada semua pemain," ujar Indra Sjafri.
"Apa yang kami rencanakan, bagaimana strategi bermain melawan Thailand benar-benar terjadi, termasuk gol pertama yang berawal dari situasi set-piece. Ini sangat memuaskan dari rancangan yang berbuah positif," serunya.
Setelah melawan Thailand, Timnas Indonesia U-22 akan bermain melawan Singapura di laga lanjutan cabor sepak bola SEA Games 2019. Pertandingan ini akan diselenggarakan di Rizal Memorial Stadium, Kamis (28/11/2019).
Disadur dari: Bola.com/Penulis Zulfirdaus Harahap/Editor Benediktus Gerenda Pradigdo
Published: 26 November 2019
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Timnas Thailand U-22 vs Timnas Indonesia U-22: 0-2
- Ketika Maria Ozawa Semangati Timnas Indonesia U-22 di Sea Games 2019
- Demi Mendukung Timnas Indonesia U-22 di Filipina, Suporter Loyal Ini Datang dari Laos
- Ternyata SEA Games 2019 Lebih Parah dari Dugaan Pelatih Timnas Thailand
- Ini Harapan Sejumlah Fans Jelang Laga Timnas Indonesia U-22 Vs Thailand di SEA Games 2019
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 19:18BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:59BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:54BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

