
Bola.net - Timnas Indonesia U-19 kembali mendapat ujian berat kala harus menghadapi Kroasia U-19 dalam lanjutan International U-19 Friendly Tournament 2020, Selasa (8/9/2020) malam WIB.
Timnas Indonesia U-19 mengawali International U-19 Friendly Tournament 2020 dengan hasil minor. Anak asuh Shin Tae-yong itu menyerah 0-3 dari Bulgaria.
Sementara itu, Kroasia memiliki laju yang mulus dalam ajang tersebut. Tim tuan rumah berhasil meraih kemenangan pada dua laga yang sudah dimainkan.
Kroasia sejauh ini menjadi tim yang paling subur, karena sudah mencetak tujuh gol dalam dua laga. Namun di sisi lain, lini pertahanan Timnas Kroasia juga rapuh karena sudah kebobolan lima gol.
Menghadapi Timnas Indonesia U-19, Kroasia diprediksi tak banyak melakukan pergantian starter. Kroasia masih akan mengandalkan permainan agresif yang bertumpu pada lini sayap.
Sementara itu, Timnas Indonesia U-19 harus bersiap menghadapi banyaknya tekanan yang dihadirkan Kroasia. Skema serangan balik cepat yang mengandalkan lini sayap bisa menjadi cara untuk mencetak gol ke gawang Kroasia.
Pelatih Shin Tae-yong tentu saja harus menyiapkan alternatif permainan. Jika kembali mengandalkan pertahanan yang terlalu dalam, besar kemungkinan Timnas U-19 bakal kelelahan pada babak pertama yang berujung kembali kehilangan fokus pada menit-menit akhir pertandingan.
Meski demikian, hasil akhir tentu saja bukan tujuan utama dari Timnas Indonesia U-19. Pelatih Shin Tae-yong ingin menjadikan laga ini sebagai tolok ukur perkembangan timnya selama menjalani pemusatan latihan di Kroasia.
Link Live Streaming
Timnas Indonesia U-19 Vs Kroasia U-19
Selasa (8/9/2020)
Pukul: 20.30 WIB
Live: Net TV
Live Streaming: Mola TV
Link live streaming: Klik di sini
Disadur dari: Bola.com (Rizki Hidayat)
Dipublikasi: 8 September 2020
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 15:42
Link Streaming Bayer Leverkusen vs PSG Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 15:39
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 15:37
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
tim nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
tim nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:59
MOST VIEWED
- Update dari Sumardji soal Pelatih Baru Timnas Indonesia: Rumor Louis van Gaal Kemungkinan Tidak Benar
- Rumor Buyar, Louis van Gaal Bukan Pelatih Timnas Indonesia
- Kata-Kata Berkelas Indra Sjafri Usai Timnas Indonesia U-22 Masuk Grup C SEA Games 2025
- Karier Mees Hilgers di FC Twente Tamat: Tolak Kontrak Baru, Tak Akan Dimainkan, Diputuskan di Bursa Transfer Musim Dingin
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...