
Bola.net - Sebanyak 25 pemain dipanggil pelatih Timnas Indonesia U-15, Bima Sakti untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) di Stadion Padjajaran, Bogor, 7-24 Juli 2019. TC ini dilakukan sebagai persiapan akhir jelang menghadapi Piala AFF U-15 yang akan dimulai pada 27 Juli di Chonburi, Thailand.
Menurut penuturan Bima, 25 pemain yang dipanggil merupakan hasil dari seleksi dan TC yang telah digelar sebelumnya. Saat TC nanti, dia akan fokus pada gaya bermain tim sebagai sebuah kesatuan dan kemampuan transisi permainan tim.
“Pemusatan latihan ini akan jadi persiapan final sebelum kita bertolak ke Thailand pada 25 Juli. Kami akan persiapkan secara maksimal sehingga anak-anak siap untuk menghadapi turnamen internasional resmi pertama mereka tahun ini,” ujar Bima, Jumat (5/7).
Pada Piala AFF U-15 2019, Timnas Indonesia U-15 tergabung di Grup A. Skuat Merah Putih satu grup dengan Myanmar, Vietnam, Timor Leste, Singapura, dan Filipina.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Daftar 25 Pemain
Berikut daftar lengkap 25 pemain yang dipanggil oleh Bima Sakti
Kiper
1. I Made Putra Kaicen (Bali United)
2. Muhammad Assyurah Al Faqih (PSM Makassar)
3. Nevin Geraldo Kosasih (Perseru BLFC)
4. Ahmad Rifai (Askab Bekasi)
Belakang
5. Marcell Januar Putra (Bali United)
6. Kadek Arel Priyatna (Bali United)
7. M. Fajar Setiawan (Persija)
8. Mochamad Aditya Rangga Saputra (Borneo FC)
9. Muhammad Khakim Al Mukhasibi (Bhayangkara FC)
10. Andhika Dwi Kartika (PS Tira)
11. Alfin Farhan Lestaluhu (SKO Ragunan)
Tengah
12. Resa Aditya Nugraha (Ps Tira)
13. Marselino Ferdinan (Persebaya)
14. Ruy Arianto (Persebaya)
15. Dimas Juliono Pamungkas (Persib)
16. Diandra Diaz Dewari (Persib)
17. Mikael Alfredo Tata (Persipura)
18. Ahmad Athallah Araihan (SKO Ragunan)
19. Dio Rizky Saputra (Persebaya)
20. Aditya Daffa Al Haqi (Barito Putera)
Depan
21. Muhammad Valeron (Persib)
22. Mochamad Faizal Shaifullah (Persela)
23. Franciscus Valentino Amaral (PSIS)
24. Alexandro Felix Kamuru (Barito Putera)
25. Wahyu Agung Drajat Mulyono (Persebaya)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 19 Maret 2025 05:15
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 15 Oktober 2025 20:35
-
Liga Spanyol 15 Oktober 2025 20:29
-
Liga Spanyol 15 Oktober 2025 20:10
-
Bola Indonesia 15 Oktober 2025 19:38
-
Liga Italia 15 Oktober 2025 19:08
-
Liga Italia 15 Oktober 2025 19:01
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 15 Oktober 2025 18:04
-
tim nasional 15 Oktober 2025 17:59
-
tim nasional 15 Oktober 2025 17:47
-
tim nasional 15 Oktober 2025 14:27
-
tim nasional 15 Oktober 2025 14:19
-
tim nasional 15 Oktober 2025 14:17
MOST VIEWED
- Timnas Indonesia Tiba di Jakarta Tanpa Patrick Kluivert, Sumardji Berikan Penjelasan
- Era Baru Timnas Indonesia: Daftar Bintang Senior yang Kemungkinan Tersisih Menuju Kualifikasi Piala Dunia 2030
- Ekspresi Haru Skuad Timnas Indonesia Gagal Lolos ke Piala Dunia 2026: Patrick Kluivert Pukul Bangku, Thom Haye Menangis Histeris
- Momen-momen Menarik Irak vs Indonesia: No Look Pass Verdonk, Blunder Ridho Dihukum Eks MU, Emosi Kluivert Pecah, & Tangis Haye
HIGHLIGHT
- 5 Kiper Kandidat Pengganti Robert Sanchez di Chels...
- Setelah Kehilangan Giovanni Leoni, Ini 5 Pilihan B...
- Prestasi Langka: 10 Pemain yang Mampu Meraih Ballo...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 5 Pemain yang Berpeluang Besar Raih Ballon dOr 202...
- 5 Pemain Peraih Ballon dOr Terbanyak: Lionel Messi...
- Tampil Impresif di Lapangan, 11 Pemain Ini Malah G...