
Bola.net - - Tim nasional (timnas) U-16 Indonesia berhasil meraih sukses besar di Tien Phong Plastic Cup 2017. Namun, pelatih timnas U-16, Fachri Husaini mengingatkan anak-anak asuhnya agar tidak terbuai dengan prestasi tersebut.
Timnas U-16 mengikuti turnamen Tien Phong Plastic Cup bersama tiga tim lainnya yakni tuan rumah Vietnam, Myanmar dan China Taipei. Setelah meraih dua kemenangan dan sekali imbang, skuat Merah Putih kokoh di puncak klasemen dengan koleksi tujuh angka.
Namun, timnas U-16 ternyata tidak pulang dengan satu gelar juara saja. Ada tiga penghargaan lain yang juga skuat Garuda Muda bawa pulang.
Prestasi itu memang sangat membanggakan. Tapi, Fachri berharap kesuksesan tersebut tidak membuat pasukannya mabuk kepayang.
"Pencapaian meraih gelar juara, Fair Play Award, Top Skor (Rendi Juliansyah 7 gol) dan Best Player (Hamsa Lestaluhu, yang tampil menawan sepanjang turnamen), saya harapkan tidak membuat kami terlena, karena tugas kami belum selesai," ujar Fachri.
"Tugas yg lebih berat di AFF Cup & Kualifikasi AFC sudah menunggu kami pada bulan Juli & September," sambungnya.
Dari tiga laga di Tien Phong Plastic Cup, timnas U-16 berhasil mencetak 16 gol, 11 di antaranya ke gawang China Taipei. Mereka juga hanya kemasukan dua kali selama turnamen tersebut berlangsung.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Januari 2026 11:40 -
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5406416/original/006889800_1762572152-Kapolri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
