
Bola.net - Yakob Sayuri terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Piala AFF 2022 antara Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia di KLFA Stadium yang berakhir 0-7, Senin (26/12/2022).
Gol Syahrian Abimanyu dan Dendy Sulistyawan membawa Timnas Indonesia mengungguli Brunei Darussalam hingga jeda turun minum.
Di babak kedua, Tim Garuda menambah lima gol lagi, masing-masing lewat aksi Egy Maulana Vikri, Ilija Spasojevic, Muhammad Ramadhan Sananta, Marc Klok, dan Yakob Sayuri.
Berkat hasil ini, Timnas Indonesia untuk sementara berhak memuncaki tabel klasemen Grup A dengan poin 6. Di sisi lain, Brunei terbenam di dasar klasemen.
🌟 #BRUvIDN 𝗠𝗔𝗡 𝗢𝗙 𝗧𝗛𝗘 𝗠𝗔𝗧𝗖𝗛
— AFF Mitsubishi Electric Cup (@affmecup) December 26, 2022
🇮🇩 Yakob Sayuri
In a game of goals, Yakob Sayuri showed up to seal his side's seventh and secure the biggest win of #AFFMitsubishiElectricCup2022 so far! 🔥
#BeTheGameChanger pic.twitter.com/aVKlUO4fkz
Performa Yakob Sayuri

Yakob Sayuri memang baru dimasukkan oleh Shin Tae-yong sejak menit ke-63. Ia menggantikan posisi Asnawi Mangkualam di bek kanan.
Meski demikian, Sayuri tetap mampu menampilkan performa luar biasa di sisa laga. Pemain PSM Makassar itu tampil apik dengan menyumbang satu gol dan dua assist.
Setelah menyumbang assist untuk gol-gol Sananta dan Klok, Sayuri melengkapi penampilan luar biasanya dengan mencetak gol di penghujung pertandingan.
Dukung terus perjuangan Timnas Indonesia dengan melihat jadwal lengkap Piala AFF 2022 dan memantau hasil, klasemen, dan top skor AFF Cup 2022 hanya di Bola.net.
Sumber: AFF
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Januari 2026 11:40 -
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479273/original/040448300_1768972941-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
