Nova Arianto ke Timnas Indonesia U-17 Usai Lolos ke Piala Asia U-17 2025: Jangan Lupa Kembali ke Sekolah

Bola.net - Timnas Indonesia U-17 telah mewujudkan targetnya di Kualifikasi Piala Asia U-17 2025. Garuda Muda sukses lolos ke Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi.
Timnas Indonesia U-17 lolos ke Piala Asia U-17 2025 usai menjadi salah satu dari lima runner-up terbaik. Garuda Asia bertengger di posisi kedua Grup G Kualifikasi Piala Asia U-17 2025.
"Terima kasih buat semua Pemain , coaching staff, dan official atas semua kerja keras dan pengorbanannya selama ini," ujar pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto.
"Akhirnya semua itu terbayarkan kalian bisa lolos ke Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi," katanya menambahkan.
Dipulangkan

Untuk sementara, para pemain dipulangkan lebih dulu ke timnya masing-masing. Mereka bakal berkumpul lagi untuk persiapan Timnas Indonesia U-17 ke Piala Asia U-17 2025 pada April 2025.
"Salam terbaik saya buat orang tua , keluarga dan pelatih kalian di klub, bawa semua hal positif selama di Timnas Indonesia U-17 dan kalian harus menjadi panutan pemain lainnya," tutur Nova.
"Kembali bermain di klub dengan pemuh tanggung jawab, selalu kerja keras dan jangan pernah mencari nyaman saat bermain."
"Jangan lupa kembali ke sekolah boys karena kalian sudah cukup lama meninggalkan sekolah. percayalah ilmu yang kalian dapat di sekolah akan menjadi bekal yang kalian bawa di kehidupan kalian ke depan."
"Terus disiplin dalam segala hal baik latihan, asupan makanan, dan dalam menjaga kondisi kalian. Sampai bertemu di training camp selanjutnya," imbuh Nova.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Jangan Lewatkan!
- Ambisi Calvin Verdonk Kembali Rebut Posisi Starter di NEC Nijmegen
- Calvin Verdonk Angkat Bicara Usai Tidak Jadi Starter dalam 2 Laga Terakhir NEC Nijmegen: Saya Akan Kembali Jadi Inti
- Benarkah Calvin Verdonk Terdepak ke Bangku Cadangan NEC Gara-gara Perkuat Timnas Indonesia?
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09 -
tim nasional 20 Januari 2026 08:31 -
tim nasional 19 Januari 2026 20:42 -
tim nasional 19 Januari 2026 19:00
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

