
- Pelatih Timnas U-16, Fakhri Husaini mengatakan bahwa Indonesia dan Thailand sudah saling tahu kekuatan masing-masing. Sebab kedua tim sudah pernah bertemu di turnamen yang sama tahun lalu. Indonesia akan menghadapi Thailand di partai final Piala AFF U-16 2018 yang akan berlangsung di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Sabtu . Kedua tim akan bersaing untuk memperebutkan gelar juara. ”Kami sudah dua kali berhadapan dengan Thailand di AFF tahun lalu, kemudian di kualifikasi AFC tahun lalu, dua-duanya di Thailand,” ungkap Fakhri Husaini. Bahkan Indonesia dan Thailand sudah saling mengalahkan satu sama lain. Thailand menang di Piala AFF U-15 2017, sedangkan Indonesia menang di Kualifikasi Piala AFC U-16. Skornya pun identik 1-0. Tidak hanya itu, pada turnamen ini keduanya juga sudah saling intip kekuatan dengen bermodalkan siaran televisi. ”Kalau mereka anggap sudah tahu permainan kita karena mereka nonton di Indosiar, tentu juga kami sudah tahu mainnya mereka,” imbuh Fakhri. Sehingga menurut juru taktik asal Aceh ini, siapa yang akan menjadi pemenang tidak lagi ditentukan dari taktik dan strategi di lapangan. Melainkan siapa yang siap secara fisik untuk menghadapi partai final. ”Faktor kebugaran ini faktor penting di pertandingan besok, seberapa cepat recovery pemain yang dilakukan oleh kedua tim ini, ini akan menentukan hasil akhir besok,”lanjut Fakhri. ”Tapi saya syukur alhamdulillah, latihan sore ini, kelihatan cukup bugar, cukup fit, recoverynya juga cukup baik. Dan tidak ada satu pemain pun yang dalam kondisi cedera atau sakit yang serius,” tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 29 Desember 2025 18:20Timnas Futsal Indonesia Juara Piala AFF U-16: Dramatis, Tekuk Thailand 4-3 di Final!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:09
MOST VIEWED
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- RESMI! Timnas Indonesia Melawan Bulgaria, Kepulauan Solomon, dan St Kitts Nevis di FIFA Series Maret 2026
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

