
Bola.net - Sejumlah pemain Timnas Indonesia membela Mochamad Iriawan atau Iwan Bule, di tengah gencarnya desakan untuk mundur dari kursi Ketua Umum (Ketum) PSSI. Dukungan itu terlihat dalam kolom komentar unggahan Shin Tae-yong di akun Instagramnya, @shintaeyong7777, Selasa (12/10/2022).
Sedikitnya, 12 penggawa Timnas Indonesia merespons postingan Shin Tae-yong yang mengancam akan mundur sebagai arsitek Timnas Indonesia jika Iwan Bule mengundurkan diri sebagai Ketum PSSI.
Ke-12 pemain tersebut yaitu Asnawi Mangkualam, Egy Maulana Vikri, Elkan Baggott, Fachruddin Aryanto, Saddil Ramdani, Marc Klok, Muhammad Rafli, Dendy Sulistyawan, dan Yakob Sayuri.
"Kalau anak-anak dengan Ketua PSSI itu sudah menganggap seperti otang tua mereka," ujar Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi, di Gedung Komnas HAM, Jakarta Pusat, Kamis (13/10)
"Sebab yang saya lihat, Ketua PSSI memperhatikan anak-anak Timnas Indonesia seperti anak-anaknya," katanya menambahkan.
Bantah Instruksikan Pemain
Yunus Nusi juga membantah pihaknya mengintruksikan para pemain Timnas Indonesia untuk mendukung Iwan Bule.
"Tidak ada arahan. Mereka melihat bagaimana kepemipinan Ketua PSSI kepada Timnas Indonesia," tuturnya.
"Jangankan hotel Timnas Indonesia, kaus kaki pemain saja diperhatikan Ketua PSSI. Saat mereka di rumah, ditelepon Ketua PSSI."
"Saat mereka di Jepang, di Malaysia, di Inggris, Ketua PSSI memperhatikan. Makanya wajar anak-anak begitu dengan Ketua PSSI," imbuh Yunus Nusi.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Ini Reaksi Jokowi Terkait Rencana Mundur Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia
- Shin Tae-yong Mundur Jika Iwan Bule Mundur, Netizen: Yang Somplak Allegri, Tuchel Nganggur, Gass!
- Nova Arianto Merespons Kemungkinan Gantikan Shin Tae-yong sebagai Pelatih Timnas Indonesia U-23 di S
- Shin Tae-yong: Saya Mundur dari Timnas Indonesia Jika Iwan Bule Mundur dari Ketua Umum PSSI
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 2 November 2025 19:43Klasemen Pembalap European Talent Cup 2025, Kiandra Ramadhipa di Peringkat Berapa?
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 2 November 2025 20:30 -
Otomotif 2 November 2025 20:10 -
Otomotif 2 November 2025 19:43 -
Otomotif 2 November 2025 19:37 -
Tim Nasional 2 November 2025 18:39 -
Tim Nasional 2 November 2025 18:36
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 2 November 2025 18:39 -
tim nasional 2 November 2025 18:36 -
tim nasional 2 November 2025 18:33 -
tim nasional 2 November 2025 08:14 -
tim nasional 1 November 2025 21:35 -
tim nasional 1 November 2025 15:10
MOST VIEWED
- Jika Waktu Bisa Diulang, Radja Nainggolan Pilih Bela Timnas Indonesia daripada Belgia: 100 Persen!
- Karakter Mirip Shin Tae-yong, Park Hang-seo Dinilai Layak Jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia
- Skandal Naturalisasi Malaysia: Media Argentina Bongkar Tempat Kelahiran Kakek Facundo Garces, Bukan di Negeri Jiran!
- Timnas Indonesia U-17 Bermain Imbang 1-1 Menghadapi Panama dalam Uji Coba Terakhir Sebelum Piala Dunia U-17 2025
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2084126/original/081963400_1523679670-Konflik_keraton_solo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400277/original/094433000_1762076320-Kereta_Paralaya.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400246/original/078299200_1762072815-Masjid_Pujosono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5038877/original/031315500_1733484944-Snapinsta.app_453024575_1057568872759530_5579658151177763430_n_1080.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399921/original/058352900_1762048008-Raja_Keraton_Kasunanan_Surakarta_Hadiningrat__Paku_Buwono_XIII_Hangabehi.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5282505/original/016040500_1752477391-20250714_102129.jpg)

