
Bola.net - - Timnas U-16 Indonesia memiliki sepasang pemain kembar yang sama-sama dipersiapkan untuk Piala AFF U-16 2018. Keduanya adalah Amirudin Bagus Kahfi Alfikri dan Amirudin Bagas Kaffa Arrizqi.
Bagas dan Bagus, begitulah kedua pemain tersebut biasa dipanggil oleh rekan-rekannya dalam skuat Garuda Asia. Bagas berposisi sebagai bek kanan, sedangkan Bagus adalah seorang striker.
Bisa menembus skuat timnas U-16 merupakan sebuah kebanggaan tersendiri bagi kedua pemain yang menjadi andalan Indonesia di Piala AFF U-15 2017 ini. Namun, mereka harus rela sering tertukar ketika dipanggil pelatih.
"Kalau teman-teman alhamdulillah [bisa membedakan], kadang cuma pelatih salah manggil aja. Kadang Bagas, kadang Bagus," ungkap Bagus kepada Bola.net.
Namun hal itu tidak membuat mereka terganggu, keduanya tetap enjoy dan menikmati hari-hari bersama timnas U-16. Mereka pun berharap bisa terus mendapat kesempatan membela panji Merah Putih.
"Semoga kami diberi kesempatan dan dipercaya pelatih pada Piala AFF nanti," lanjut Bagus.
Dan jika kesempatan itu datang, mereka berjanji akan mengerahkan segala kemampuannya untuk Indonesia. "Kita harus tampil semaksimal mungkin," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 29 Desember 2025 18:20Timnas Futsal Indonesia Juara Piala AFF U-16: Dramatis, Tekuk Thailand 4-3 di Final!
-
Tim Nasional 16 September 2024 19:55Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-17 untuk TC di Spanyol dan Qatar
-
Tim Nasional 28 Agustus 2024 10:03Nova Arianto Kecewa Timnas Indonesia U-17 Keok dari India: Ini Ujian untuk Saya
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Januari 2026 11:40 -
tim nasional 20 Januari 2026 22:26 -
tim nasional 20 Januari 2026 16:39 -
tim nasional 20 Januari 2026 14:49 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:13 -
tim nasional 20 Januari 2026 09:10
MOST VIEWED
- Bek Premier League Blak-blakan soal Kans Membela Timnas Indonesia: Sangat Senang Mereka Ingin Saya, tapi...
- Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
- Kabar 4 Pemain Timnas Indonesia di Thailand: Asnawi Mangkualam Kena Kartu Merah Lagi, Pratama Arhan Comeback
- Ajax Pastikan Jordi Cruyff Tetap Jadi Penasihat Teknis di PSSI Walau Sudah Teken Kontrak Sebagai Direktur Teknik
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
