
Bola.net - Sergio Ramos mengakui ada kemungkinan Cristiano Ronaldo mengalami frustrasi menyusul kondisi cedera, yang membuatnya absen selama kurang lebih dua pekan dari laga Real Madrid.
Ronaldo sempat tampil selama 70 menit ketika Madrid menjamu Bayern Munich di leg pertama semifinal Liga Champions tengah pekan ini. Menurut Ramos, pemenang Ballon d'Or 2013 tersebut memiliki ambisi yang amat besar hingga ia tak bisa menahan diri dan absen terlalu lama.
"Saya tidak tahu apakah ia akan frustrasi. Ketika anda tidak 100% fit secara fisik anda bisa saja frustrasi terhadap diri anda sendiri," tutur Ramos menurut laporan ISF.
"Karena ambisi dan karakternya, ia selalu ingin terus fit dan membantu tim. Kami adalah sebuah keluarga besar dan kami ingin terus berada di satu tujuan untuk meraih target yang sama," pungkasnya.
Madrid akan menghadapi Osasuna di La Liga akhir pekan ini. [initial]
(isf/rer)
Ronaldo sempat tampil selama 70 menit ketika Madrid menjamu Bayern Munich di leg pertama semifinal Liga Champions tengah pekan ini. Menurut Ramos, pemenang Ballon d'Or 2013 tersebut memiliki ambisi yang amat besar hingga ia tak bisa menahan diri dan absen terlalu lama.
"Saya tidak tahu apakah ia akan frustrasi. Ketika anda tidak 100% fit secara fisik anda bisa saja frustrasi terhadap diri anda sendiri," tutur Ramos menurut laporan ISF.
"Karena ambisi dan karakternya, ia selalu ingin terus fit dan membantu tim. Kami adalah sebuah keluarga besar dan kami ingin terus berada di satu tujuan untuk meraih target yang sama," pungkasnya.
Madrid akan menghadapi Osasuna di La Liga akhir pekan ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 Januari 2026 16:13Siapa Pelatih Real Madrid Castilla Setelah Alvaro Arbeloa Promosi ke Tim Senior?
-
Liga Spanyol 14 Januari 2026 16:00Real Madrid Ganti Pelatih, Apakah Endrick Akan Pulang dari Lyon?
-
Liga Spanyol 14 Januari 2026 14:28Insiden di Sesi Latihan yang Memicu Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid
-
Liga Spanyol 14 Januari 2026 13:553 Bintang Real Madrid yang Bermasalah dengan Kepemimpinan Xabi Alonso
-
Liga Spanyol 14 Januari 2026 13:383 Hal yang Bikin Xabi Alonso Kecewa Selama Menangani Real Madrid
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 14 Januari 2026 23:39 -
Tim Nasional 14 Januari 2026 22:59 -
Bola Indonesia 14 Januari 2026 21:22 -
Bola Indonesia 14 Januari 2026 21:13 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 21:01 -
Tim Nasional 14 Januari 2026 21:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472739/original/026212300_1768374765-1000024504.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5429429/original/044154400_1764586227-Girona_vs_Real_Madrid-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472363/original/002096500_1768363792-Manchester_City_vs_Newcastle-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5407477/original/094689100_1762742879-AP25313610093431.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5466895/original/096534600_1767857559-BGN_Jakut.jpeg)

