Setelah Kalah Telak, Malaysia Rombak Tim
Editor Bolanet | 6 September 2015 23:14
Untuk mengisi posisi yang ditinggal oleh Dollah Saleh, ada nama Ong Kim Swee yang telah ditunjuk untuk menjadi juru taktik Harimau Malaya. Sebelumnya, Ong adalah pelatih dari tim Malaysia U-23.
Setelah resmi menjabat, Kim Swee memasukkan beberapa pemain muda baik dari timnas U-23 dan dari tim Harimau Muda B (Timnas U-22). Mereka masuk untuk menggantikan enam pemain lama yang telah dicoret.
Lupakan kekalahan, ambil ikhtiyar dan fokus pada pertandingan yang akan datang, ujar Kim Swee seperti dilansir dari Bharian Online.
Berikut skuad pemain Harimau Malaya yang kan dipersiapkan untuk laga kontra Arab Saudi:
Penjaga Gawang: Khairul Fahmi Che Mat, Khairul Azhan Khalid, Ramadhan Hamid.
Pertahanan: Afif Amiruddin, Junior Eldstal, Amirizdwan Taj Tajuddin, Nazirul Naim Che Hashim, Matthew Davies, Razman Roslan, Fadhli Shas.
Tengah: Baddrol Bakhtiar, Amri Yahyah, Joseph Kalang Tie, Yong Kuong Yong, S Kunanlan, Wan Zack Haikal Wan Nor, Safiq Rahim, Nasir Basharudin, Nurridzuan Abu Hassan.
Penyerang: Ahmad Hazwan Bakri, Adam Nor Azlin, Ahmad Fakri Saarani. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Malaysia Resmi Batasi Akses Media Sosial untuk Anak di Bawah 16 Tahun Mulai 2026
News 24 November 2025, 14:11
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








