Sama-Sama Posting di Instagram, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo Memang Saling Respek!
Richard Andreas | 20 Januari 2023 08:45
Bola.net - Tidak ada benci di antara Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. Dua pemain ini menunjukkan respek luar biasa di lapangan sebagai superstar top sepak bola yang telah bersaing ketat selama 15 tahun terakhir.
Terkini, Jumat (20/1/2023), Messi dan Ronaldo kembali bertanding di lapangan. Keduanya bermain di laga persahabatan antara Al Nassr-Al Hilal XI vs PSG di King Fahd International Stadium, Arab Saudi.
Laga berlangsung seru. Riyadh XI sempat menahan imbang PSG dengan skor 2-2 di 45 menit pertama, tapi pada akhirnya harus menyerah dengan skor 4-5.
Ronaldo memborong dua gol pada laga ini (34’ p, 45+3). Dua gol tim All Star lainnya dicetak oleh Jang Hyun-soo (57’) dan Anderson Tallisca di menit ke-90+4.
Lima gol PSG sendiri masing-masing dicetak sama rata oleh Lionel Messi (3’), Marquinhos (43’), Sergio Ramos (54’), Kylian Mbappe (54’ p), dan Hugo Ekitike (78’).
Setelah pertandingan, Messi dan Ronaldo sama-sama mengunggah momen pertandingan di Instagram masing-masing. Ronaldo tidak segan mengunggah foto merangkul Messi, Messi pun mengunggah Instagram Story saat bicara dengan Ronaldo di ruang ganti. Respek!
Saling posting di media sosial lho
Gak mungkin gak dilike dong
GOAT tetaplah GOAT
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Bayer Leverkusen vs PSG Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:42 -
Prediksi Bayer Leverkusen vs PSG 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:41 -
Erling Haaland Dibanding-bandingkan dengan Cristiano Ronaldo
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 06:25
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04