Butragueno Jelaskan Alasan Ancelotti Mainkan Ramos di Lini Tengah
Editor Bolanet | 23 April 2015 17:52
Seperti yang diketahui, di laga kontra Atletico Madrid di leg kedua perempat final Liga Champions di Santiago Bernabeu, Ancelotti menghadirkan kejutan dengan menempatkan Ramos sebagai seorang gelandang.
Butragueno pun menjelaskan, Ancelotti terpaksa melakukan hal itu demi menutup lubang di lini tengah akibat absennya Modric. Gelandang asal Kroasia itu sendiri terpaksa absen lantaran mengalami cedera ligamen di lutut kanannya dan harus absen selama enam pekan.
Ramos berada di tengah lapangan karena hal itu merupakan keputusan sang pelatih. Ia harus membuat keputusan itu karena absennya Luka Modric, beber Butgragueno seperti dilansir AS.
Perjudian Ancelotti itu sendiri terbukti sukses karena Madrid menang 1-0. Di babak semifinal nanti, El Real akan ditunggu salah satu dari Bayern Munich, Barcelona dan Juventus. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan: Real Madrid 1 vs 0 Atletico Madrid
- Highlights UCL: Real Madrid 1 vs 0 Atletico Madrid
- Butragueno: Ini Malam Yang Hebat Bagi Madrid
- Crouch Anggap Ramos Raja Diving Sedunia
- Pepe Puji Cara Ancelotti Utak-Atik Posisi Ramos
- Evolusi Ramos Buat Isco Terkejut
- Casillas Akui Ramos Rahasiakan Eksperimen Ancelotti
- Ramos Tegaskan Madrid Tak Pilih Lawan di Semifinal
- Ramos Acungi Jempol Eksperimen Ancelotti
- Ramos: Madrid Akan Pertahankan Gelar Champions
- Ini Alasan Ancelotti Mainkan Ramos Sebagai Gelandang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



