City Tak Sengaja 'Rusak' Transfer United?
Editor Bolanet | 3 Februari 2014 22:26
Ceritanya, Manchester United melayangkan tawaran untuk Nicolas Otamendi pekan lalu. Tawaran sebesar 15 juta euro itu diberikan hanya beberapa hari menjelang penutupan bursa musim dingin.
Record menulis bahwa United semakin serius pada deadline day. Hanya saja, Porto enggan memberikan jawaban karena melayani manuver yang dilakukan Manchester City untuk Eliaquim Mangala.
Porto tidak mau melepas dua bek terbaiknya secara bersamaan pada bursa kali ini. Mereka lebih memprioritaskan tawaran untuk Mangala karena nilainya jauh lebih besar dari Otamendi. Pembicaraan Porto dengan CIty berjalan alot hingga jam-jam terakhir bursa.
Seperti diketahui, City gagal mendapatkan Mangala karena tak mau menuruti permintaan harga Porto yang dinilai terlalu besar. Ketika pembicaraan dengan City berakhir, Porto sudah kehabisan waktu untuk memulai lagi pembicaraan dengan United.
Pada akhirnya, tak ada defender Porto yang pergi dan duo Manchester juga gagal mendapatkan bidikan masing-masing. (tri/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 21 November 2025, 09:30
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 20 November 2025, 21:16
-
Daripada 'Membusuk' di MU, Kobbie Mainoo Disarankan Pindah ke Arsenal
Liga Inggris 20 November 2025, 16:48
-
Ivan Toney Siap Berkorban Besar Jika Gabung Manchester United di Tahun 2026
Liga Inggris 20 November 2025, 16:23
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Ketiga Formula 1 GP Las Vegas 2025: George Russell dan Max Verstappen Berkuasa
Otomotif 22 November 2025, 08:50
-
Respon Menggelitik Hansi Flick Soal Rumor Kembalinya Lionel Messi ke Barcelona
Liga Spanyol 22 November 2025, 08:44
-
Prediksi PSG vs Le Havre 23 November 2025
Liga Eropa Lain 22 November 2025, 03:05
-
Prediksi Napoli vs Atalanta 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 02:45
-
Daftar Pemain Juventus untuk Lawan Fiorentina: Dusan Vlahovic Termasuk
Liga Italia 22 November 2025, 01:19
-
Laga Penentu: Partai yang Bisa Menentukan Masa Depan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2025, 01:05
-
Prediksi Newcastle vs Man City 23 November 2025
Liga Inggris 22 November 2025, 00:30
-
Gabriel Magalhaes Cedera, Arsenal Kehilangan Pemimpin di Lini Pertahanan
Liga Inggris 22 November 2025, 00:09
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12








