Jamu Sevilla, Mourinho Sebut MU Tidak Unggul Apapun
Serafin Unus Pasi | 13 Maret 2018 10:50
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho menolak anggapan bahwa timnya akan menjadi unggulan di leg kedua babak 16 besar nanti malam. Mourinho menilai ada banyak hal yang bisa terjadi nanti malam sehingga mereka harus mempersiapkan diri sebaik mereka.
Manchester United akan melakoni partai hidup dan mati nanti malam. Mereka akan menjamu wakil Spanyol, Sevilla di Old Trafford untuk memperebutkan satu tiket ke babak 8 besar.
Peluang United untuk lolos ke babak selanjutnya memang cukup besar. Hal ini dikarenakan pada pertandingan leg pertama berakhir imbang 0-0, sehingga mereka dijagokan akan meraih kemenangan di depan para pendukung mereka sendiri.
Mourinho sendiri percaya bahwa timnya tidak memiliki keuntungan apapun jelang laga ini. Sevilla adalah tim yang bagus dan hasil di leg pertama membuat segalanya masih mungkin terjadi besok, buka Mourinho kepada halaman resmi MU.
Saya tidak berpikir kami memiliki keuntungan di leg kedua ini. Kami akan mencoba membuktikan bahwa kami sudah lebih baik daripada pertandingan di leg pertama kemarin.
Kami akan berusaha keras untuk memenangkan pertandingan besok. Namun realitasnya saat ini kami tidak memiliki keunggulan apapun saat ini. imbuhnya.
Baca Juga:
- Son Heung-Min Jauh Lebih Baik dari Alexis Sanchez
- Lawan MU, Saatnya Sevilla Buat Sejarah
- Ashley Young Bantah Kantongi Mohamed Salah dalam Sakunya
- Meski Sulit, Montella Yakin Sevilla Bisa Mencetak Gol Di Old Trafford
- Mourinho: Sanchez Bergabung Di Waktu Yang Tak Tepat
- Membandingkan dengan Sevilla, Mourinho Sindir Liverpool?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




