Neil Lennon Incar Kemenangan di Juventus Arena
Editor Bolanet | 6 Maret 2013 18:00
Pada pertemuan pertama, Celtic Park dibuat terdiam setelah pasukan Antonio Conte sukses menorehkan tiga gol pada papan skor. Gol Alessandro Matri, Claudio Marchisio dan Mirko Vucinic menenggelamkan asa Victor Wanyama dkk untuk melangkah ke babak selanjutnya.
Lennon juga mengatakan bahwa meraih kemenangan di Italia cukup sulit, meski begitu ia enggan mengibarkan bendera putih sebelum peluit panjang dibunyikan.
Kami ingin menutup kesenjangan di papan skor, mengembalikan kehormatan dan beberapa akan memerlukan kinerja optimal untuk melakukannya. ujar Lennon di situs resmi La Vecchia Signora.
Menang di Italia akan mewakili pencapaian luar biasa bagi tim muda ini. Ada banyak insentif, seperti menyamai rekor klub kami (menang Eropa dalam satu musim), namun lolos merupakan keajaiban kecil. (jfc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
-
Dominasi 78 Persen Tapi Kalah, Juventus Ukir Sejarah Paling Memalukan di Serie A
Liga Italia 18 Januari 2026, 06:40
LATEST UPDATE
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







