Ronaldo dan Alonso Juga Ikut Mourinho ke Chelsea?
Editor Bolanet | 12 April 2013 22:12
Sejauh ini masa depan Mourinho masih diselimuti misteri besar. Sang pelatih menegaskan bahwa ia hanya akan membicarakan masa depannya pada akhir musim nanti bersama Presiden Madrid Florentino Perez.
Namun El Mundo Deportivo menulis bahwa Mou sudah mengajukan daftar pemain yang diinginkannya kepada Chelsea. Awalnya Mou hanya meminta Chelsea memperpanjang kontrak Frank Lampard serta membelikannya dan Sami Khedira.
Namun ternyata daftar belanja Mou tak berhenti di situ saja. Ia ingin membawa dua pemain Madrid lain untuk membela Chelsea. Pemain yang ingin diseret Mou adalah Xabi Alonso dan Cristiano Ronaldo.
Ronaldo sudah sering menjadi obyek rumor karena malas menandatangani kontrak baru. Sementara itu, Alonso juga belum memperpanjang kontraknya yang akan berakhir pada Juni tahun depan. Alonso juga kerap dikabarkan akan kembali ke . [initial]
Ozil Tak Sabar Hadapi Dortmund
Klopp: Hanya Real Madrid Yang Sudah Kami Kalahkan
Reaksi Para Wakil Klub Atas Hasil Drawing Semifinal UCL
Hasil Drawing Semifinal Liga Champions 2012/13 (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saatnya Trent Alexander-Arnold Jadi Penyelamat Real Madrid?
Liga Spanyol 20 November 2025, 23:04
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 20 November 2025, 21:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Ketiga Formula 1 GP Las Vegas 2025: George Russell dan Max Verstappen Berkuasa
Otomotif 22 November 2025, 08:50
-
Respon Menggelitik Hansi Flick Soal Rumor Kembalinya Lionel Messi ke Barcelona
Liga Spanyol 22 November 2025, 08:44
-
Prediksi PSG vs Le Havre 23 November 2025
Liga Eropa Lain 22 November 2025, 03:05
-
Prediksi Napoli vs Atalanta 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 02:45
-
Daftar Pemain Juventus untuk Lawan Fiorentina: Dusan Vlahovic Termasuk
Liga Italia 22 November 2025, 01:19
-
Laga Penentu: Partai yang Bisa Menentukan Masa Depan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2025, 01:05
-
Prediksi Newcastle vs Man City 23 November 2025
Liga Inggris 22 November 2025, 00:30
-
Gabriel Magalhaes Cedera, Arsenal Kehilangan Pemimpin di Lini Pertahanan
Liga Inggris 22 November 2025, 00:09
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12










