Bank Papua Kucurkan Dana Untuk PSBS Biak
Editor Bolanet | 2 Februari 2013 10:09
Bupati Biak Maryen berharap, dana sponsor Bank Papua diharapkan dapat mendukung kelancaran persiapan PSBS Biak untuk mengikuti ajang kompetisi sepak bola Nasional Divisi Utama Liga Indonesia 2013.
Saya minta dana sponsor Bank Papua dikelola dan dimanfaatkan manajemen PSBS sesuai kebutuhan selama mengikuti persiapan kompetisi sepak bola divisi utama, harap Bupati Maryen seperti dilansir Antara.
Bupati Maryen juga masih membuka pintu bagi perusahaan maupun pengusaha di Biak dan di luar Papua yang ingin menjadi sponsor PSBS. Manajemen PSBS Biak sangat membutuhkan tambahan dukungan dana dari para sponsor guna membiayai kompetisi sepakbola divisi utama 2013, katanya.
Laga perdana PSBS di ajang divisi utama grup IV akan bertandang ke markas Persin Sinjai, Sulsel pada 9 Februari 2013. (ant/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Persija Jakarta vs PSBS Biak 31 Oktober 2025
Bola Indonesia 30 Oktober 2025, 18:37
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Liverpool vs Nottingham Forest: Murillo
Liga Inggris 23 November 2025, 00:37
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Bilbao: Ferran Torres
Liga Spanyol 23 November 2025, 00:31
-
Hasil Barcelona vs Athletic Bilbao: Ferran Torres Dua Gol, Barca Kudeta Puncak Klasemen
Liga Spanyol 23 November 2025, 00:22
-
Tentang Liverpool yang Punya Hobi Kalah dengan Skor 3-0
Liga Inggris 23 November 2025, 00:17
-
Prediksi Arsenal vs Tottenham 23 November 2025
Liga Inggris 23 November 2025, 00:10
-
Live Streaming Newcastle vs Man City - Link Nonton Premier League/Liga Inggris di Vidio
Liga Inggris 22 November 2025, 23:30
-
Enzo Maresca Puas Chelsea Bekuk Burnley dan Puji Andrey Santos
Liga Inggris 22 November 2025, 23:01
-
Live Streaming Fiorentina vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 22 November 2025, 23:00
-
Man of the Match Burnley vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 22 November 2025, 22:12
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12









