BOPI Siap Dukung Penyelenggaraan Piala Pahlawan
Editor Bolanet | 22 September 2015 17:03
BOPI mendorong sebanyak-banyaknya pelaksanaan turnamen profesional, ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho.
Semoga turnamen ini bukan hanya wacana, tapi benar-benar bisa terealisasi, imbuhnya.
Sebelumnya, Kepala Bidang Hubungan Masyarakat BOPI, Eddi Elison, sempat membeber adanya rencana pelaksanaan Piala Pahlawan. Meski telah disebutkan sebagai ide Panglima Kostrad, Edy Rahmayadi, turnamen ini kerap disalahpahami sebagai ide BOPI.
Turnamen ini sendiri rencananya bakal dihelat pada November mendatang, untuk memperingati Hari Pahlawan. Pada turnamen ini rencananya akan diadu antara empat semifinalis Piala Presiden dan empat semifinalis Piala Kemerdekaan.
Lebih lanjut, Heru kembali menegaskan bahwa BOPI -secara kelembagaan- tak akan terlibat dalam turnamen. Mereka sebatas memberi rekomendasi sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan.
Tapi, secara kelembagaan, BOPI tidak akan terlibat dalam penyelenggaraan turnamen, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- BOPI: Tak Ada Alasan Hentikan Piala Presiden
- Promotor Piala Presiden Optimis Luput Dari Sanksi BOPI
- Ini Tudingan Andi Darussalam Tabusalla pada BOPI
- BOPI Puji Pelaksanaan Piala Presiden
- Tegakkan Aturan, Kemenpora Tegaskan Tak Akan Otoriter dan Represif
- Kemenpora Tegaskan Dukung Penuh Langkah BOPI
- Kemenpora Apresiasi Putusan PTUN Tolak Gugatan Pengelola Persebaya United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib B Belum Lengkapi Dokumen, BOPI Belum Beri Rekomendasi Liga 2
Bola Indonesia 19 Juni 2019, 13:03 -
BOPI Terbitkan Rekomendasi untuk Liga 1 2019
Bola Indonesia 10 Mei 2019, 17:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04