Kasus COVID-19 Tembus 35 Ribu, Persija Prihatin dan Minta The Jakmania Stay at Home
Yaumil Azis | 10 Juli 2021 21:05
Bola.net - Kasus baru COVID-19 per Sabtu (10/7/2021) tembus 35.094 ribu. Persija Jakarta prihatin dan meminta suporternya, The Jakmania untuk tetap berada di rumah.
Pemerintah telah menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Pulau Jawa-Bali pada 3-20 Juli 2021. Kebijakan itu diambil demi mengurangi penularan virus corona.
Sejalan dengan pemerintah, Persija juga mendukung kebijakan tersebut. Tim berjuluk Macan Kemayoran itu meliburkan latihan hingga batas waktu yang belum ditentukan.
Dari 35.094 orang yang terpapar COVID-19 hari ini, 12.920 kasus di antaranya berasal dari DKI Jakarta.
"Persija sangat prihatin melihat rekor demi rekor kasus Covid-19 yang terjadi di Indonesia," ujar Direktur Persija, Ferry Paulus, kepada Bola.net, Sabtu (10/7).
"Kami mengimbau kepada para pendukung Persija, khususnya The Jakmania di manapun berada, untuk jaga kesehatan," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Tetap di Rumah
Ferry juga mengimbau para penggemar Persija untuk menjaga kesehatan. Tetap di rumah di masa PPKM Darurat seperti ini dirasa menjadi cara yang mudah untuk meminimalkan penularan virus corona.
"Tetap di rumah dan jangan keluar rumah jika tidak penting sekali," tutur Ferry.
"Gunakan masker ganda, cuci tangan, istirahat yang cukup, dan berjemur."
"Lalu menyibukkan diri dengan berolahraga agar imun kita terus bertambah. Salam sehat semoga pandemi cepat berlalu," imbuh pria yang akrab disapa FP ini.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca juga:
- Winger Lincah Persija Dukung Inggris di Final Euro 2020
- Pemain Persija dan Persib Kompak Ajak Masyarakat Patuhi Protokol Kesehatan
- Dihargai, Dipercaya Pelatih, Alasan Marc Klok Memilih Persib
- Ketika Bek Persija Bicara Peluang Brasil di Copa America 2021
- Cerita 3 Julukan Riko Simanjuntak: Motor-motoran, Bayi Tabung, dan Si Kancil
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





