Menpora Imam Apresiasi Sanksi di Piala Presiden
Editor Bolanet | 2 September 2015 18:17
Di antaranya, yang bertindak kasar terhadap wasit atau berkelahi dengan sesama pemain. Sanksi tersebut, yakni berupa denda sebesar Rp100 juta sampai Rp200 juta.
Ditegaskan Menpora Imam, dengan demikian membuat para pemain tidak mudah melakukan kekerasan saat pertandingan bergulir.
Piala Presiden memberlakukan sanksi bayar uang tunai bagi pemain yang memukul wasit, atau memicu keributan dengan sesama pemain. Saya kira, itu langkah yang baik, terang Menpora, Imam Nahrawi.
Selain harus membayar denda, pemain yang melakukan hal tersebut juga akan dihukum berupa larangan tampil di sisa pertandingan. Hal tersebut, termasuk meludahi wasit dan berkelahi dengan sesama pemain.
Hal itu, bisa membuat introspeksi bagi semuanya. Selain itu, pemain tidak bisa lagi seenaknya untuk bermain sepak bola, tutupnya. [initial]
Baca Juga
- Agum Gumelar Minta Jokowi Menegur Menpora
- Agum Gumelar Kembali Ingatkan Menpora Jangan Amputasi PSSI
- Tim Transisi Akui Masih Ada Hutang Match Fee Tiga Pertandingan
- Bantah Klaim Menpora, FIFA Pastikan Tak Kunjungi Indonesia
- Menpora Minta Sport Science dan Lab Uji Doping Dioptimalkan
- Wadah Street Soccer Indonesia Dikukuhkan Menpora
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gebrakan Erick Thohir: Gandeng BPKP, Kemenpora Prioritaskan 17 Cabor Emas
Olahraga Lain-Lain 20 November 2025, 15:02
-
Sukses Besar MotoGP Mandalika 2025, Menpora Erick Thohir Ungkap Kunci Rahasia di Balik Layar
Otomotif 20 November 2025, 13:27
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








