Tak Ditemui Djohar, Bonek Kembali Beraksi
Editor Bolanet | 26 Januari 2014 15:08
Dalam lanjutan aksi demonstrasi Minggu (26/01) siang, Bonek kembali bergantian berorasi di atas truk yang dilengkapi pengeras suara milik mereka. Dalam orasinya, suporter Persebaya 1927 ini terus meneriakkan tuntutannya agar klub kesayangan mereka mendapat pengakuan PSSI.
Naiknya tensi demonstrasi ini, setelah sebelumnya sempat menurun, memicu kesiagaan aparat kepolisian. Mereka membentuk pagar betis antara barisan suporter dan halaman hotel.
Sebelumnya, perwakilan demonstran ini sempat menemui perwakilan PSSI. Perwakilan Bonek, yang antara lain Cholid Ghoromah, Saleh Ismail Mukadar dan Siti Ita Nasyiah, ditemui personel Bidang Keamanan PSSI di Driver Lounge di halaman hotel.
Dalam pertemuan itu, perwakilan Bonek meminta bertemu dengan Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin. Mereka berjanji akan menuruti apapun keputusan Djohar.
Perwakilan PSSI mengaku akan menyampaikan permintaan tersebut. Namun, sampai waktu yang ditentukan, perwakilan PSSI ini tak muncul lagi. Alhasil, Bonek melanjutkan aksi mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










