Chelsea Ajukan Tawaran Bagi Van der Vaart
Editor Bolanet | 28 Juni 2010 08:00Seperti dilansir TribalFootball, Van der Vaart merupakan salah seorang pemain yang bakal dilepas oleh Real Madrid. Hal ini terkait dengan tidak masuknya pemain berusia 27 tahun ini dalam skema racikan pelatih anyar Madrid, Jose Mourinho.
Chelsea, dikabarkan bakal memberi penawaran senilai 10 juta Pounds untuk memboyong Van der Vaart ke London. Di skuad asuhan Carlo Ancelotti ini, dia diproyeksikan untuk menambah kreatifitas di lini tengah, sepeninggal Michael Ballack, dan Joe Cole.
Selain Chelsea, Van der Vaart juga menarik minat beberapa klub lain. Di Inggris, tercatat, Manchester United dan dikabarkan juga meminati pemain yang bisa menempati beberapa posisi di lini tengah tersebut. Sementara, di Italia, dan Inter Milan kemungkinan tertarik mendapatkan pemain yang sempat bermain di Bundesliga itu. (tri/den)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Barcelona vs PSG - Nonton Liga Champions di Vidio
Liga Champions 2 Oktober 2025, 01:01 -
Link Live Streaming Qarabag vs FC Copenhagen - Nonton Liga Champions di Vidio
Liga Champions 1 Oktober 2025, 22:46 -
FFI Resmikan Pro Futsal League 2025/26: Diikuti 12 Klub, Tanpa Degradasi
Bola Indonesia 1 Oktober 2025, 22:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Super yang Pernah Bermain untuk Barcelona dan PSG
Editorial 1 Oktober 2025, 13:18 -
3 Alternatif William Saliba yang Layak Dipertimbangkan Real Madrid
Editorial 29 September 2025, 15:55 -
3 Alasan Kuat Manchester United Harus Lepas Ruben Amorim Sekarang Juga
Editorial 29 September 2025, 12:36