Chelsea Butuh Kante Untuk Kalahkan Tottenham
Afdholud Dzikry | 21 April 2017 14:00
Bola.net - - Mantan pemain Arsenal, Martin Keown mengungkapkan bahwa N'Golo Kante akan memegang peranan dan harapan bagi Chelsea untuk mengalahkan Tottenham Hotspur akhir pekan ini.
Chelsea dan Tottenham Hotspur akan bertemu akhir pekan ini di Wembley, Sabtu (22/4) malam di semifinal Piala FA. Pertemuan ini sendiri diprediksi akan berlangsung sengit karena keduanya juga tengah bersaing ketat di Premier League.
Chelsea sendiri dituntut untuk meraih kemenangan untuk mengembalikan mental dan kepercayaan diri mereka setelah pekan lalu dikalahkan Manchester United. Dan menurut Keown, pelatih Antonio Conte akan membutuhkan Kante di performa terbaiknya untuk melawan Spurs.
Bila Kante tampil bagus, maka saya bisa melihat Chelsea akan menang, ujarnya.
Dia seperti pemain tambahan yang mengubah mengubah jumlah pemain mereka di seluruh lapangan. Kante memastikan Chelsea tak kalah jumlah, sambungnya.
Apa yang dia mungkin temukan kesulitan adalah bermain di Wembley di mana dia akan diharuskan menutup lapangan lebih banyak. Wembley tampak lebih besar, lebih berat, baik dari segi jarak dan beban serta harapan pada hari itu, tandasnya,
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
-
Chelsea Bekuk Brentford 2-0, Liam Rosenior Full Senyum!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 14:56
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









