Depay: Duo Manchester Inginkan Saya
Editor Bolanet | 30 Juni 2014 13:51
Tentu saja saya tahu bahwa Manchester United, Manchester City, dan menginginkan saya. Tapi hanya sejauh itu, saya masih menunggu perkembangan selanjutnya, ungkap pemain berdarah Ghana ini seperti dilansir Algemeen Dagblad.
Agen saya, Kees Ploegsma ada di Brasil saat ini, namun kami tak membahas soal transfer atau semacamnya. Kami baru akan membicarakan hal itu setelah Piala Dunia berakhir.
Depay sejauh ini telah mencetak dua gol dan menjadi supersub andalan Oranje dalam melakoni laga fase grup. Bersama PSV sendiri, Depay tampil menawan musim lalu dengan sumbangan 12 gol dan delapan assist dalam 32 penampilan di Eredivisie.[initial]
Baca Juga
- Arsenal Bidik Kiper Norwegia Sebagai Pelapis Szczesny
- MU Bidik Vidal Sebagai Mega Transfer Ketiga
- Detail Kesepakatan Gaji dan Harga Transfer Aurier ke Arsenal
- Chelsea Lirik Bek Kiri Steaua Bucharest
- Aksi Cemerlang Candreva Bikin Liverpool Kepincut
- Minati Eto'o, Roma Terhalang Gaji Tinggi
- Agen Callejon Buka Suara Soal Pendekatan Chelsea
- Chelsea Siapkan Rencana Barter Lukaku dan Benatia
- Skema Barter Nani-Vermaelen Mulai Mengemuka
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04