Dikejar Arsenal dan City, Julio Cesar Pilih Pulang?
Editor Bolanet | 21 November 2013 03:31
Ya, kabarnya Sao Paulo juga menginginkan tanda tangan Julio Cesar pada Januari. Dan kiper 34 tahun itu akhirnya buka mulut terkait masa depannya, serta mengakui adanya tawaran dari sejumlah klub.
Saat ini saya tengah berbicara dengan beberapa klub (mengenai kepindahan saya), tapi hingga sekarang belum ada sesuatu yang riil. Kita tunggu saja 'pertunjukannya', kata Julio Cesar saat melakoni interviu dengan AOL.
Jendela transfer baru dibuka pada Januari, jadi kami (ia dan sang agen) punya waktu lebih untuk membicarakan transfer, imbuh eks punggawa tersebut.
Queens Park Rangers yang saat ini dibesut pelatih Harry Redknapp, tengah berjuang di kasta Championship demi promosi ke Premier League pada musim depan.
Tidak kompetitifnya level kompetisi Championship diduga merupakan alasan utama Julio Cesar ingin meninggalkan klub Inggris tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
- 
    
AS Roma Mulai Kebut Transfer Joshua Zirkzee dari MU
Liga Inggris 3 November 2025, 11:42
 - 
    
Akhiri Paceklik Gol, Amad Diallo Diyakini Bakal Semakin Tokcer Bersama MU
Liga Inggris 3 November 2025, 11:24
 - 
    
Gagal Raih Empat Kemenangan Beruntun, MU Bakal Berbenah dan Bangkit Lagi!
Liga Inggris 3 November 2025, 10:30
 - 
    
Performa Masih Kureng, Benjamin Sesko Diminta Lekas Berbenah di MU
Liga Inggris 3 November 2025, 10:10
 - 
    
Prediksi Slavia Praha vs Arsenal 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 10:03
 
LATEST UPDATE
- 
    
Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 4 November 2025, 05:56
 - 
    
Prediksi Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 vs Zambia
Tim Nasional 4 November 2025, 05:51
 - 
    
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025: Laga Perdana Lawan Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:47
 
LATEST EDITORIAL
- 
    
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
 - 
    
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
 - 
    
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
 - 
    
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36
 











