Erik Ten Hag Antusias Lihat Duet Pemain Manchester United Ini
Serafin Unus Pasi | 16 Juli 2022 18:41
Bola.net - Manajer Manchester United, Erik Ten Hag mengaku antusias dengan kombinasi Diogo Dalot dan Jadon Sancho di sisi kanan timnya. Ten Hag menyebut bahwa kedua pemain ini bisa menjadi kombinasi yang bagus bagi timnya.
Manchester United telah menjalani dua laga pra musim sejauh ini. Erik Ten Hag suka menurunkan Diogo Dalot dan Jadon Sancho di sisi kanan permainan timnya.
Kedua pemain ini menunjukkan kerja sama yang apik. Pada saat melawan Melbourne Victory, kedua pemain ini menjadi sosok yang berjasa membongkar pertahanan sang lawan sehingga mereka bisa menang.
Ten Hag mengakui bahwa ia puas dengan kontribusi kedua pemain itu. "Saya cukup puas dengan sisi kanan permainan kami," buka Ten Hag yang dikutip Manchester Evening News.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Performa Tokcer
Menurut Ten Hag kombinasi Dalot dan Sancho benar-benar jadi ancaman bagi Melbourne Victory. Jadi ia merasa puas melihat kontribusi kedua pemain itu.
"Saya benar-benar puas dengan sisi kanan permainan kami karena kami menciptakan banyak sekali peluang. Mungkin ada empat atau lima peluang bagus yang kami ciptakan dari sisi kanan,"
"Kami bermain dengan sangat baik di sis kanan karena ada koneksi yang baik antara Jadon Sancho dan Diogo Dalot. Namun ada bantuan yang bagus juga dari Bruno, Martial dan McTominay,"
Harus Seimbang
Lebih lanjut, Ten Hag berharap tidak hanya sisi kanan timnya yang tampil apik. Ia ingin sisi kiri timnya bermain dengan sama baiknya agar musim depan mereka bisa lebih berbahaya.
"Saya senang dengan perofrma sisi kanan kami. Namun untuk bisa bertahan di sepanjang musim kami harus melakukan yang lebih banyak,"
"Kami harus meningkatkan permainan kami. Kami harus mengancam dari kedua sisi serangan kami," ujarnya.
Laga Berikutnya
Manchester United akan melakoni laga uji coba lagi dalam beberapa hari ke depan.
Setan Merah akan menjajal salah satu tim EPL, Crystal Palace di Melbourne pada hari Selasa (19/7) sore nanti.
Klasemen Akhir Premier League
(Manchester EVening News)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








