Hary Kane Tolak Gelimang Uang Demi Ambisi
Asad Arifin | 25 Januari 2017 18:01
Bola.net - - Penyerang Harry Kane rupanya tidak ingin mengikuti arus para pemain bintang yang memilih untuk hijrah ke Tiongkok dan mendapatkan uang berlimpah. Bomber Tottenham ini lebih memilih untuk mengejar ambisinya.
Kane saat ini memang menjadi salah satu pemain yang masuk dalam bidikan klub Tiongkok. Shanghai SIPG yang dilatih oleh Andre Villas-Boas, mantan pelatih Tottenham, punya ambisi besar untuk bisa membawa Kane ke Tiongkok.
Pemain berusia 23 tahun ini pun dijanjikan gelimang uang jika bersedia pindah. Gaji dalam jumlah yang fantastis telah disiapkan. Namun, Kane tidak silau begitu saja dengan tawaran tersebut.
Anda memiliki sebuah pilihan yang harus diambil antara uang atau mengikuti ambisi Anda, bermain di liga terbaik dunia dan memenangkan gelar juara, ujar Kane.
Tentu saja Kane lebih memilih mengikuti ambisinya. Ia tetap bertahan di Tottenham.
Beberapa waktu lalu, Kane telah menegaskan komitmennya bersama dengan The Lily White. Ia telah menyepakati kontrak baru dengan durasi lima setengah musim. Kane akan mendapatkan gaji senilai 120 ribu pounds setiap pekan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Laga Imbang Tanpa Gol, Arsenal Lagi-Lagi Lewatkan Kesempatan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:01
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
Carrick Effect di Old Trafford: Derby Menang, Manchester United Terlihat Hidup Lagi
Liga Inggris 19 Januari 2026, 12:58
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
LATEST UPDATE
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Rayakan Ultah Ducati Ke-100, Ini 6 Potret Livery Retro Ducati Lenovo Team di MotoGP 2026
Otomotif 19 Januari 2026, 18:45
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







