Mau Liam Delap, MU Harus Bayar Segini ke Ipswich Town
Serafin Unus Pasi | 14 Februari 2025 17:00
Bola.net - Manchester United nampaknya bakal menemui kesulitan untuk merekrut Liam Delap. Ipswich Town dilaporkan membanderol sang striker di musim panas nanti.
Di musim panas nanti, MU diketahui lagi mencari striker baru. Mereka membutuhkan tambahan tenaga di lini serang mereka untuk mengatasi masalah paceklik gol di tim mereka.
Sudah ada beberapa striker yang dilaporkan menjadi target transfer MU. Salah satunya adalah striker milik Ipswich Town, Liam Delap.
Dilansir The Athletic, MU bakal menemukan kondisi yang cukup sulit untuk merekrut Delap. Karena harga sang striker tergolong cukup mahal.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Mahar Transfer

Menurut laporan tersebut, Ipswich Town sebenarnya enggan untuk berpisah dengan Delap. Namun mereka terbuka untuk berdiskusi untuk transfer ini.
Mereka dilaporkan siap menjual Delap di musim panas nanti. Namun mereka meminta bayaran setidaknya 50 juta pounds untuk sang striker.
Itulah mengapa transfer ini cukup sulit untuk diproses MU karena budget transfer Setan Merah saat ini tergolong cukup tipis.
Ada Peluang

Namun laporan tersebut mengklaim bahwa proses transfer Delap ke MU masih bisa terjadi. Ada satu kriteria yang harus terjadi.
Transfer Delap ke MU bisa terjadi jika Ipswich Town terdegradasi. Karena mereka harus mengurangi beban keuangan mereka.
Ketika situasi itu terjadi, mahar transfer Delap dilaporkan akan turun dengan cukup signifikan. Sehingga transfer ini berpotensi jadi kenyataan.
Opsi Alternatif

Manchester United dilaporkan punya beberapa opsi lain jika mereka gagal mendapatkan jasa Delap.
Harry Kane, Victor Osimhen dan Alexander Isak dilaporkan jadi target transfer Setan Merah.
Klasemen Premier League
(The Athletic)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
- 
    
Saran dari Wayne Rooney untuk MU: Pulangkan Danny Welbeck!
Liga Inggris 4 November 2025, 08:52
 - 
    
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
 - 
    
Badai Protes Wasit Premier League, Guardiola dan Dyche Kompak Luapkan Kekesalan
Liga Inggris 3 November 2025, 12:21
 - 
    
Mantan Bos Manchester United Jadi Kandidat Pelatih Baru Wolverhampton
Liga Inggris 3 November 2025, 12:04
 - 
    
Mulai Serius! Napoli Kirim Tawaran Perdana ke Manchester United untuk Kobbie Mainoo
Liga Inggris 3 November 2025, 11:53
 
LATEST UPDATE
- 
    
Singkirkan Nostalgia, Xabi Alonso Fokus Bawa Real Madrid Menang di Anfield
Liga Champions 4 November 2025, 10:34
 - 
    
Prediksi Qarabag vs Chelsea 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 10:28
 - 
    
Arteta 'Tutup Mulut' Rapat-rapat Soal Cedera Gyokeres: Saya Serahkan ke Dokter!
Liga Inggris 4 November 2025, 10:06
 - 
    
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 5-6 Oktober 2025
Liga Champions 4 November 2025, 10:03
 - 
    
Prediksi Pafos FC vs Villarreal 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 09:56
 - 
    
Slavia Praha vs Arsenal: Meriam London Tanpa Gyokeres, Siapa Penggantinya?
Liga Champions 4 November 2025, 09:49
 - 
    
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 November 2025, 09:29
 - 
    
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 November 2025, 09:28
 - 
    
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 November 2025, 09:25
 
LATEST EDITORIAL
- 
    
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
 - 
    
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
 - 
    
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
 - 
    
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36
 






