Mourinho: Kami Percaya Pada Rashford
Rero Rivaldi | 8 April 2017 23:20
Bola.net - - Jose Mourinho mengatakan bahwa ia dan staff pelatih yang ada di Manchester United percaya sepenuhnya pada kemampuan yang dimiliki oleh striker muda Marcus Rashford.
Striker Inggris itu menggebrak musim lalu usai diberikan kesempatan debut di tim senior oleh Louis van Gaal. Ia bahkan masuk timnas senior Inggris di ajang Euro 2016.
Namun demikian, musim ini performanya banyak menurun. Walau begitu, Mourinho tetap memberinya kesempatan turun di 40 laga di semua ajang, baik sebagai starter maupun pengganti.
Sang manajer percaya pengalaman yang ia dapat selama ini akan membuatnya menjadi pemain yang lebih baik di masa depan.
Yang jelas, dia bermain di Premier League, di Eropa, di piala domestik, dia memiliki pengalaman luar biasa, tutur Mourinho menurut Goal International.
Setelah seluruh badai yang ia tunjukkan musim lalu, ketika dia mencuat di tim, tahun ini memberinya pengalaman yang begitu berharga.
Dan karena dia anak yang baik, amat profesional, saya percaya ini akan menjadi pengalaman yang fantastis untuknya. Kami percaya pada Marcus, tak perlu diragukan lagi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






