Mourinho Kecewa dengan Etos Kerja Depay
Rero Rivaldi | 15 November 2016 14:50
Bola.net - - Jose Mourinho disebut kecewa dengan Memphis Depay, yang tidak berusaha cukup keras untuk masuk ke tim utama Manchester United musim ini.
Pemain Belanda itu sudah sering disebut akan hengkang dari Old Trafford di Januari mendatang.
Everton menjadi klub terdepan yang bisa mendapatkannya dengan status sebagai pemain pinjaman di bursa musim dingin nanti. Selain itu, dikabarkan ada beberapa klub Italia yang juga tertarik pada sang winger.
Dan Mourinho kabarnya tidak akan segan untuk memberikan izin pada Depay meninggalkan klub.
Hal ini muncul usai Daily Mail mengklaim manajer Portugal kecewa dengan kemampuan Depay untuk membuat dirinya masuk ke tim utama United, dengan penampilannya yang amat jauh di bawah standar musim ini.
Depay sendiri tidak mengalami cedera, namun ia tidak masuk skuat untuk pertandingan terakhir United melawan Fenerbahce dan Swansea. Ia juga hanya membuat tujuh penampilan untuk Mourinho musim ini dan belum mencetak gol.
Namun ia tampil mengesankan di laga Internasional untuk Belanda, di mana Depay sanggup membuat dua gol untuk membantu negaranya menang 3-1 atas Luksemburg.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








