Musim Depan, Man City Berbagi Kandang dengan MU?
Richard Andreas | 14 April 2018 11:00
Bola.net - - Manchester City sedang bersiap dan mempertimbangkan kemungkinan berbagi Etihad Stadium dengan Manchester United di musim mendatang. Mengutip The Sun, Man City dipercaya akan menjadi tujuan MU jika sang rival memutuskan untuk melanjutkan pengembangan Stadion Old Trafford.
Kabarnya peta biru renovasi Old Trafford tidak memungkinkan pembangunan seraya digunakan secara reguler. Skuat MU pun harus tersingkir sementara dari stadion megah tersebut jika renovasi dimulai.
Sebenarnya tidak seluruh bagian stadion yang direnovasi. MU hanya ingin memperluas bagian Sir Bobby Charlton Stand. Tetapi menurut Richard Arnold sebagai direktur manjemen MU, hal tersebut mustahil dilakukan tanpa penghentian penggunaan stadion sementara.
Ini akan menjadi tantangan beberapa musim dan sampai saat ini belum ada cara yang pasti untuk melakukannya tanpa membuat kami kehilangan kandang sementara, ungkap Arnold.
Oleh karena itu, mengingat pendukung MU yang membeludak, tentu The Red Devils tidak bisa hanya pindah ke lapangan-lapangan kecil. Etihad pun dipercaya menjadi satu-satunya opsi yang memungkinkan kendati harga sewa yang mahal.
Penggunaan stadion bersama antara MU dan Man City ini pun bukan pertama kalinya. MU pun pernah menggunakan sementara stadion lawas Man City, Maine Road lantaran stadion MU saat itu, Sretford terkena ledakan bom pada Perang Dunia Kedua 1941.
Kala itu, MU dan Man City berbagi kandang selama delapan tahun. Dan jika MU memutuskan untuk menyewa Etihad Stadium dan digunakan bersama Man City untuk beberapa musim ke depan, maka para fans harus bijak dan menyingkirkan rivalitas mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Baik MU! Kobbie Mainoo Segera Perpanjang Kontrak di Old Trafford
Liga Inggris 23 Januari 2026, 11:35
-
Casemiro Cabut, Manchester United Prioritaskan Rekrut Gelandang Ini?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 11:23
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Pertandingan UFC 324 di Vidio Akhir Pekan Ini
Olahraga Lain-Lain 23 Januari 2026, 15:46
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Bhayangkara 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 15:41
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Semen Padang 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 15:34
-
Jangan Lewatkan, Live Streaming Prime Kumite Championship 3 di Vidio
Olahraga Lain-Lain 23 Januari 2026, 15:21
-
Eden Hazard Ganti Lapangan Hijau dengan Kebun Anggur, Resmi Terjun ke Dunia Wine
Bolatainment 23 Januari 2026, 15:15
-
Jose Mourinho Tegaskan Ambisi Benfica Jelang Laga Penentu vs Real Madrid
Liga Champions 23 Januari 2026, 15:02
-
Prediksi BRI Super League: Persijap vs PSM 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 14:46
-
Liverpool dan Timnas Prancis Berduka, Ayah Ibrahima Konate Meninggal Dunia
Bolatainment 23 Januari 2026, 13:55
-
Virgil van Dijk Bela Arne Slot Usai Pertanyaan 'Tak Sopan' soal Xabi Alonso
Liga Inggris 23 Januari 2026, 13:33
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








