Sanchez dan Ozil Harusnya Sudah Dijual Sejak Lama
Rero Rivaldi | 9 November 2017 11:40
Bola.net - - Eks bek , Lee Dixon, mengklaim bahwa Alexis Sanchez dan Mesut Ozil bakal sudah dijual jika bermain di eranya dulu.
Dua pemain itu hingga kini masih belum juga memberikan komitmen di Arsenal, meski kontrak mereka akan habis di akhir musim dan membuka kemungkinan mereka meninggalkan Emirates secara gratis di musim panas.
Spekulasi yang beredar mengaitkan Sanchez dengan Manchester City, sementara Ozil disebut akan berlabuh ke Manchester United.
Dixon kemudian menyatakan bahwa ketidakpastian mengenai masa depan dua pemain tersebut telah merusak atmosfer ruang ganti Arsenal.
Kami harusnya langsung menunjukkan pintu keluar pada mereka. 'Jika dan tak ingin bermain, pergi saja'. Hal ini seharusnya tidak berubah, tutur Dixon di Sportsmole.
Hal tersebut pernah terjadi pada Michael Thomas. Dia sempat cekcok dengan manajer George Graham soal uang. Dia melewati situasi yang sama dan akhirnya bergabung dengan Liverpool.
Sekarang tak ada bedanya. Jika ada seorang pemain yang tak ingin bertahan, agen dan pemain mungkin memanipulasi situasinya - maka anda harusnya langsung meninggalkan ruang ganti dengan cepat.
Para pemain akan terus bekerja keras, tak peduli anda ada di klub atau tidak dan fans juga ingin melihat anda bermain bagus di atas lapangan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04