Wenger Kembali Tunda Pengumuman Soal Masa Depannya
Rero Rivaldi | 3 April 2017 11:20
Bola.net - - Arsene Wenger belum lama ini kembali mengatakan bahwa ia sudah mengambil keputusan mengenai apakah ia akan bertahan atau pergi dari , namun ia memutuskan untuk menunda membuat pengumuman resmi terkait itu.
Sosok berusia 67 tahun tengah mengalami momen terburuk dalam 21 tahun karirnya di klub, dalam dua bulan terakhir, di mana mereka tersingkir dari babak 16 besar Liga Champions dengan cara yang memalukan dan kini melorot ke posisi enam klasemen Premier League.
Finish di empat besar, sudah menjadi prestasi konstan manajer Prancis di dua dekade terakhir, namun usai bermain imbang 2-2 melawan Manchester City semalam, hal itu sepertinya akan sulit terwujud.
Arsenal kini tertinggal tujuh angka di belakang City, dan mereka juga tertinggal dua poin dari Manchester United.
Wenger pun mengakui itu dan mengatakan ia masih belum ingin mengungkap mengenai ihwal masa depannya dalam waktu dekat.
Kami menghadapi persaingan sulit di empat besar. Namun saya tetap profesional dan saya sudah terus menunjukkan loyalitas pada tim ini sebelumnya, tutur Wenger di Sky Sports.
Saya mencintai klub ini. Saya tidak tahu berapa lama saya akan bertahan. Saya sudah punya kepastian soal ini, itu yang terpenting. Akan ada pengumuman soal keputusan ini dalam waktu dekat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










