Gabung Milan Adalah Momen Terindah Thiago Silva
Dimas Ardi Prasetya | 5 Maret 2019 17:01
Bola.net - - Bek asal Brasil Thiago Silva mengaku bahwa gabung AC Milan adalah momen paling indah dalam karir sepakbolanya.
Silva membela Milan selama tiga musim. Tepatnya dari tahun 2009 hingga 2012.
Di sana ia bermain sebanyak 119 kali di semua ajang kompetisi. Ia membawa mereka memenangi satu gelar Scudetto dan Supercoppa Italiana.
Paling Bahagia
Saat ini Silva bermain untuk PSG. Bersama raksasa kaya raya asal Prancis itu, ia meraih jauh lebih banyak gelar juara. Di antaranya lima gelar Ligue 1 dan belasan gelar domestik lainnya.
Meski lebih sukses di PSG, namun Silva mengaku ia lebih bahagia bersama Milan. Pasalnya ia sejak lama memang sudah ngefans Rossoneri.
“Momen terindah dalam karier saya? Kedatangan saya di Milan," bukanya kepada Globo Esporte.
“Mereka adalah tim yang hanya bisa saya kagumi di TV. Saya menyukai pemain mereka, lalu tiba-tiba saya menemukan diri saya di ruang ganti bersama mereka: Nesta, Maldini, Pirlo, Seedorf, Inzaghi... singkatnya, seluruh tim. Kaka, koloni pemain Brazil, Pato juga," kenangnya.
Seperti Anak Kecil
Silva mengaku ia sangat kegirangan ketika pertama kali tiba di Milan. Ia mengaku bertingkah seperti anak kecil kala itu.
“Ketika saya masih kecil saya memiliki mimpi bermain di Eropa secara besar-besaran, dan saya melakukannya. Saya sangat senang ketika saya tiba di Milanello," tuturnya.
"Adalah Pato yang mengajak saya berkeliling, membawa saya berkeliling ke pusat pelatihan dan ruang ganti untuk melakukan tes medis pertama," sambungnya.
“Saya terus melihat sekeliling seperti anak kecil. Saya melihat foto-foto bintang dan juara masa lalu. Hari itu menandai saya sebagai pemain," serunya.
Berita Video
Berita video alasan gelandang muda Persib, Beckham Putra memilih nomor punggung 7.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





