Galliani: Mustahil Dapatkan Kaka
Editor Bolanet | 21 Mei 2011 22:00
Pemain Terbaik Dunia tahun 2007 itu melalui musim yang mengecewakan bersama Real Madrid, namun ia pun sudah menyatakan ingin bertahan di Spanyol - tapi semua itu tampaknya tak pernah menyurutkan spekulasi media.
"Kaka tak akan kembali ke Milan karena kami tak bisa memboyongnya dan Real tak mau meminjamkannya pada kami karena ia akan membayar pajak lebih tinggi ketika kembali ke Spanyol," tegas Galliani.
"Saya sungguh-sungguh mencintainya, tapi mustahil mendapatkannya."
Galliani juga membantah rumor yang mengatakan mereka meminati bintang Tottenham, Rafael van der Vaart dan lebih memilih untuk mengungkapkan strategi transfer Milan berikutnya.
"Van Der Vaart? Pelatih Massimiliano Allegri ingin pemain yang lebih menyerang - kami tak tahu mengapa, tapi kami selalu setuju," lanjutnya.
"Misalnya, kami menyetujui . Kami membutuhkan pemain yang lebih dinamis karena tipe klasik pemain nomor 10 tak selalu bisa bekerja keras."
"Kami tak akan memburu pemain di Italia. Mister X kami, gelandang kiri yang seperti Kwado Asamoah di Udinese, akan kami datangkan dari luar negeri. Kami tak bisa mendapatkan Asamoah karena tak pernah ada pembicaraan antara kedua klub."
"Kami akan membeli hanya satu pemain, dua jika Clarence Seedorf pergi." [initial]
KONTRAK - Ambrosini Bahagia Kontraknya Diperpanjang Milan (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Barcelona Cari Mesin Gol Baru, Harry Kane Jadi Bidikan Nomor Satu?
Liga Spanyol 22 November 2025, 09:32
-
Hasil Latihan Ketiga Formula 1 GP Las Vegas 2025: George Russell dan Max Verstappen Berkuasa
Otomotif 22 November 2025, 08:50
-
Respon Menggelitik Hansi Flick Soal Rumor Kembalinya Lionel Messi ke Barcelona
Liga Spanyol 22 November 2025, 08:44
-
Prediksi PSG vs Le Havre 23 November 2025
Liga Eropa Lain 22 November 2025, 03:05
-
Prediksi Napoli vs Atalanta 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 02:45
-
Daftar Pemain Juventus untuk Lawan Fiorentina: Dusan Vlahovic Termasuk
Liga Italia 22 November 2025, 01:19
-
Laga Penentu: Partai yang Bisa Menentukan Masa Depan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12









