Ingin Kepastian, Neto Temui Petinggi Juventus?
Afdholud Dzikry | 6 Juli 2017 13:15
Bola.net - - Kiper kedua Juventus, Neto dikabarkan akan menemui pihak klub bari ini untuk membicarakan masa depannya.
Pemain asal Brasil tersebut memang disebut ingin meninggalkan Turin musim panas ini, setelah hanya menjadi pilihan kedua setelah Gianluigi Buffon dalam dua musim terakhir. Kebetulan Napoli dan Valencia disebut tertarik dengannya.
Dan baru-baru ini diklaim oleh Calciomercato bahwa dia telah tiba di sebuah hotel di Milan untuk berbicara dengan dengan dua petinggi Juventus, direktur umum Giuseppe Marotta dan direktur olahraga Fabio Paratici.
Valencia sendiri diyakini berada di urutan terdepan dalam perburuan mantan pemain Fiorentina tersebut. Namun keinginan itu akan mendapatkan tantangan dari Napoli yang juga tengah mencari alternatif bila Pepe Reina pergi.
Juventus dikabarkan meminta 10 juta euro untuk Neto, dan penjualannya masih akan melihat perkembangan dari transfer Wojciech Szczesny dari Arsenal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55











