Krisis Cedera Inter Bertambah Parah
Editor Bolanet | 19 April 2013 00:20
Cambiasso, 32, dan Guarin, 26, dihantam cedera saat Inter dikalahkan AS Roma 2-3 dalam laga semifinal Coppa Italia 2012/13 leg kedua di Giuseppe Meazza, Kamis (18/4). Kalah 1-2 pada leg pertama, Inter pun gagal ke final karena tersingkir dengan agregat 3-5.
Dilansir Sky Sports, berdasarkan hasil pemeriksaan yang sudah dilakukan oleh kubu Inter, Cambiasso mengalami cedera otot dan Guarin dibekap cedera betis.
Sebelumnya, Inter sudah kehilangan trio striker Antonio Cassano, Rodrigo Palacio dan Diego Milito. Tanpa diperkuat tiga ujung tombak itu, Inter menelan empat kekalahan dalam lima laga terakhir mereka di Serie A dan kini tertinggal sembilan poin dari posisi tiga besar.
Inter pun harus menghadapi dalam lanjutan liga akhir pekan ini (21/4) tanpa Cambiasso dan Guarin serta trio penggedor andalan mereka plus sederet pemain lain yang juga dibekap cedera.
Pemain-pemain itu adalah Walter Gargano, Yuto Nagatomo, Cristian Chivu, Dejan Stankovic, Joel Obi, Luca Castellazzi, Ibrahim M'Baye, dan Gaby Mudingayi. [initial]
Review: Nerazzurri Keok Lagi
Interisti Curhat Lewat Banner Raksasa (sky/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Italia 2025/2026: Inter vs Milan
Bolatainment 21 November 2025, 14:57
-
Rafael Leao Puji Adaptasi Cepat Christian Pulisic di Lini Serang AC Milan
Liga Italia 21 November 2025, 14:37
-
Kabar Gembira Juventini! Manajemen Juventus Setujui Suntikan Dana Jumbo 100 Juta Euro
Liga Italia 21 November 2025, 10:40
-
Alarm Bahaya di Turin! Juventus Krisis Bek Tengah Jelang Lawan Fiorentina
Liga Italia 21 November 2025, 08:27
-
Curhat Alessandro Bastoni: Di Italia, Kekalahan Rasanya Seperti Kiamat!
Liga Italia 21 November 2025, 08:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Le Havre 23 November 2025
Liga Eropa Lain 22 November 2025, 03:05
-
Prediksi Napoli vs Atalanta 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 02:45
-
Daftar Pemain Juventus untuk Lawan Fiorentina: Dusan Vlahovic Termasuk
Liga Italia 22 November 2025, 01:19
-
Laga Penentu: Partai yang Bisa Menentukan Masa Depan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2025, 01:05
-
Prediksi Newcastle vs Man City 23 November 2025
Liga Inggris 22 November 2025, 00:30
-
Gabriel Magalhaes Cedera, Arsenal Kehilangan Pemimpin di Lini Pertahanan
Liga Inggris 22 November 2025, 00:09
-
Prediksi Fiorentina vs Juventus 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 00:00
-
Arne Slot Tegaskan Tragedi Diogo Jota Bukan Alasan Anjloknya Performa Liverpool
Liga Inggris 21 November 2025, 23:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12








