Pazzini Tak Sesali Kepindahan ke Rossoneri
Editor Bolanet | 25 September 2012 10:49
Kendati hingga giornata 4 Serie A berjalan kondisi di AC Milan tak bisa disebut indah, Pazzo tetap menyebut keputusannya tepat.
Ia meninggalkan Nerazzurri karena merasa sudah tak dihargai di sana. Pazzini paham betul kerja kerasnya tak lagi dibutuhkan Inter.
Situasinya tak bagus, saya butuh motivasi agar hidup saya berlanjut. Hal itu sekaligus bentuk respek kepada diri saya sendiri, tukasnya di Forza Milan.
Pazzini menambahkan ia kecewa dengan banyaknya pergantian pelatih di Inter musim lalu. Dan mengaku tak butuh waktu panjang ketika harus pindah ke tetangga yang merupakan rival utama Inter itu.
Terjadi cepat sekali. Milan menghubungi agen saya, dan seketika saya bilang 'ya' dan itu tanpa ada keraguan, tutup pengoleksi 3 gol sejauh musim ini tersebut. (fm/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Doa Dari Mantan Untuk AC Milan: Saya Harap Mereka Mendapatkan Bintang Keduanya
Liga Italia 16 November 2025, 14:52
-
AC Milan Takluk dari Tim Serie B dalam Laga Uji Coba
Liga Italia 15 November 2025, 08:50
LATEST UPDATE
-
Diisukan Masuk Daftar Jual, Gabriel Jesus Masih Setia kepada Arsenal
Liga Inggris 20 November 2025, 00:33
-
Ruben Amorim Akui Manchester United Masih Jauh dari Sempurna
Liga Inggris 20 November 2025, 00:20
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Eder Militao Cedera saat Bela Timnas Brasil, Real Madrid Rugi Dua Pekan
Liga Spanyol 19 November 2025, 23:01
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37








