Video: Inikah Gol Terindah Dalam Sejarah Latihan
Heri | 27 Oktober 2017 11:04
Bola.net - - Raphael Guerreiro sudah menjadi bagian penting Borussia Dortmund sejak dibeli dari Lorient pada 2016 silam. Namun kemudian Guerreiro mengalami cedera kaki dan harus menepi selama beberapa bulan.
Kini Guerreiro mulai perlahan-lahan mulai kembali ke tim utama. Ia sudah diizinkan untuk berlatih bersama tim utama dan sempat bermain saat Dortmund membantai Magdeburg tengah pekan ini. Saat dalam latihan, Guerreiro mencetak gol yang mungkin paling indah yang pernah terekam kamera dalam sesi latihan.
Guerreiro berlari menuju kotak penalti untuk menyambut umpan silang dari rekannya. Bukannya melepas tembakan keras, namun Guerreiro memilih melakukan putaran pirouette dan kemudian melepas tembakan backheel terarah ke tiang jauh. Berikut videonya:
Guerreiro sendiri lahir dan besar di Prancis. Kariernya bersama klub seluruhnya juga dibangun di Prancis. Namun pemain yang bisa bermain di posisi bek kiri dan gelandang tengah ini kemudian memilih untuk membela Portugal, meski awalnya tidak bisa berkomunikasi dalam Bahasa Portugis.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Borussia Dortmund vs Villarreal: Tuan Rumah Bantai 10 Pemain Tim Tamu, Skor 4-0
Liga Champions 26 November 2025, 05:27
-
Live Streaming Dortmund vs Villarreal - Liga Champions
Liga Champions 26 November 2025, 00:18
-
Prediksi Dortmund vs Villarreal 26 November 2025
Liga Champions 25 November 2025, 04:54
-
MU Digosipkan ingin Angkut Bintang Borussia Dortmund, Ini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 20 November 2025, 11:44
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap Drawing FA Cup Putaran Keempat: Arsenal dan Chelsea Dapat Lawan Enteng
Liga Inggris 13 Januari 2026, 04:16
-
Resmi: Alvaro Arbeloa Ditunjuk Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 03:47
-
Prediksi Newcastle vs Man City 14 Januari 2026
Liga Inggris 13 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Torino 14 Januari 2026
Liga Italia 13 Januari 2026, 03:00
-
Rekap Hasil Piala Asia U-23: Kejutan Besar, Vietnam U-23 Kalahkan Arab Saudi
Asia 13 Januari 2026, 02:48
-
3 Rekrutan Baru AC Milan Musim 2025/2026 yang Masih Dipertanyakan
Liga Italia 13 Januari 2026, 02:32
-
Xabi Alonso Resmi Dipecat Real Madrid! Arbeloa dan Klopp Jadi Calon Pengganti
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 00:42
-
Ketika Ketajaman Lautaro Martinez Sama Sekali Tak Terlihat
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:12
-
Inter di Puncak Klasemen, Tapi Tumpul Saat Big Match: Alarm Scudetto Mulai Berbunyi?
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:06
-
Bek Inter Milan Tampil di Bawah Standar pada Laga Krusial
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:03
-
AC Milan dan Pentingnya Fleksibilitas Taktik
Liga Italia 12 Januari 2026, 21:56
-
2 Fondasi Utama AC Milan Mulai Goyah
Liga Italia 12 Januari 2026, 21:44
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55



