Casey Stoner Resmi Ramaikan World Ducati Week 2016
Editor Bolanet | 30 April 2016 15:30
Stoner yang terakhir kali menghadiri WDW pada tahun 2010, kembali ke Ducati awal tahun ini setelah membalap untuk Repsol Honda di MotoGP selama dua musim sebelum memutuskan pensiun dini akhir 2012 dan menjabat sebagai test rider Honda selama tiga tahun.
Pebalap asal Australia ini meraih gelar dunia 2007 bersama Ducati, dan belum juga ada pebalap yang mampu menyamai prestasinya. Atas alasan ini, Stoner pun dinanti-nanti oleh Ducatisti di WDW 2016 yang digelar pada 1-3 Juli mendatang di Sirkuit Misano, San Marino.
WDW merupakan pengalaman menakjubkan demi menjalin hubungan baik dengan penggemar dan Komunitas Ducatisti. Saya akan berusaha sebaik mungkin untuk hadir di event 2016 nanti, ujarnya seperti yang dilansir situs resmi Ducati, yang baru merayakan ulang tahun ke-90 pada 18 April lalu.
Tak hanya Stoner, para pebalap Ducati di MotoGP dan WorldSBK pun akan hadir, di antaranya Andrea Dovizioso, Andrea Iannone, Danilo Petrucci, Scott Redding, Eugene Laverty, Yonny Hernandez, Hector Barbera, Loris Baz, Chaz Davies, Davide Giugliano serta dua ikon Ducati, Troy Bayliss dan Carlos Checa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











