Bentley Minta Inggris Gempur Italia
Editor Bolanet | 13 Juni 2014 00:52
Banyak pengamat memprediksi bahwa Inggris bakal bermain defensif ketika mereka bersua Italia di laga pembuka grup D Piala Dunia 2014, 15 Juni mendatang di Manaus. Walau demikian, Roy Hodgson sendiri tampaknya mengisyaratkan bahwa dia akan meminta timnya bermain menyerang.
Bentley pun berpendapat bahwa dengan bermain menyerang, Inggris bakal bisa mengatasi Italia, plus playmaker andalannya, Pirlo.
Dengan semua pemain muda dan kualitas yang ada di skuat tersebut, saya bersemangat dan optimis tentang apa yang bisa mereka lalukan. Semoga saja mereka bisa bermain lepas dan menyerang lawan-lawan mereka, ujarnya pada Hawksbee and Jacobs.
Saya akan memilih Raheem Sterling besama dengan Wayne Rooney dan Daniel Sturidge. Lepaskan mereka dan bermain menyerang, terutama pada hari Sabtu nanti. Jika Anda membiarkan Pirlo bermain bebas, mendikte jalannya laga, Anda harus menekannya. Anda harus bermain menyerang karena nanti dia tak akan bisa melakukan tugasnya, pungkas eks pemain Spurs ini. [initial]
Sudah Baca?
- Shearer Pesimis Inggris Bisa Juara Piala Dunia 2014
- Mignolet: Inggris Bisa Melangkah Jauh di Piala Dunia 2014
- Ancelotti: Semua Tim Wajib Waspadai Italia
- Owen Minta Inggris Tak Cadangkan Rooney
- Benitez: Man Marking Tak Akan Mempan Kepada Pirlo
- Jagielka: Pengalaman Italia di Piala Konfederasi Tak Akan Membantu
- Scholes Sarankan Inggris Mainkan Barkley-Sterling Lawan Italia
- Rooney: Skuat Inggris 2014 Adalah yang Terbaik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gattuso Woles Ditanya Irlandia Utara, Tapi Murka Ditanya Soal Chiesa, Ada Apa?
Piala Dunia 21 November 2025, 13:57
-
Curhat Alessandro Bastoni: Di Italia, Kekalahan Rasanya Seperti Kiamat!
Liga Italia 21 November 2025, 08:16
-
Rahasia Transformasi Politano: Ada Peran Vital Antonio Conte, Seperti Apa?
Liga Italia 20 November 2025, 14:39
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








