Brasil di Piala Dunia 2002: 7 Laga, 18 Gol, 7 Kemenangan, dan Gelar Juara Ke-5
Gia Yuda Pradana | 10 November 2022 10:07
Bola.net - Brasil tanpa lawan di Piala Dunia 2002. Tujuh laga dari penyisihan grup hingga final semuanya sukses mereka menangkan. Selecao pun sukses menyabet gelar juara Piala Dunia mereka yang ke-5.
Brasil waktu itu dilatih oleh Luiz Felipe Scolari. Skuad mereka dihuni pemain-pemain top, dari Dida, Lucio, kapten Cafu, Roberto Carlos, Rivaldo, Ronaldinho, Kaka, hingga Ronaldo.
Brasil menyapu bersih semua pertandingannya di Korea-Jepang. Mereka juga mencetak total 18 gol dan hanya kebobolan empat.
Brasil pun menjadi tim pertama dan satu-satunya (bahkan hingga sekarang) yang pernah lima kali menjuarai Piala Dunia. Itu bisa dibilang sebagai pelampiasan usai kalah di final Prancis 1998.
Sepak Terjang Brasil di Piala Dunia 2002

Grup C
Brasil 2-1 Turki (Ronaldo 50', Rivaldo-pen 87' | Hasan Sas 45+2')
Brasil 4-0 China (Roberto Carlos 15', Rivaldo 32', Ronaldinho-pen 45', Ronaldo 55')
Kosta Rika 2-5 Brasil (Paulo Wanchope 39', Ronald Gomez 56' | Ronaldo 10', 13', Edmilson 38' Rivaldo 62', Junior 64')
16 Besar
Brasil 2-0 Belgia (Rivaldo 67', Ronaldo 87')
Perempat Final
Inggris 1-2 Brasil (Michael Owen 23' | Rivaldo 45+2', Ronaldinho 50')
Semifinal
Brasil 1-0 Turki (Ronaldo 49')
Final
Jerman 0-2 Brasil (Ronaldo 67', 79')
Top Skor: Ronaldo (8 Gol)
Selain gelar juara Piala Dunia, pencapaian Brasil juga semakin sempurna dengan kesuksesan Ronaldo menjadi top skor di edisi itu. Total delapan gol dicetak oleh striker berjuluk Il Fenonemo tersebut.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Ketika Belgia Menciptakan Salah Satu Gol Serangan Balik Terdahsyat di Piala Dunia
- Gol Indah Piala Dunia: Tendangan Bebas Kolarov yang Menghunjam Gawang Kosta Rika
- Kisah Birkir Saevarsson, Pekerja Pabrik yang Membuat Lionel Messi dan Angel Di Maria Tak Berkutik
- Kilas Balik Piala Dunia 2018: Portugal vs Spanyol dan Hat-trick Sensasional Cristiano Ronaldo
- Kilas Balik: Banjir Rekor di Laga Pembuka Piala Dunia 2018
- Cerita tentang Julen Lopetegui, yang Dipecat cuma 2 Hari sebelum Laga Pertama Spanyol di Piala Dunia
- Brasil di Piala Dunia, 4 Edisi Beruntun Dijegal Tim-tim Eropa
- Ketika Prancis Mendobrak Sejarah di Piala Dunia 2018
- Kilas Balik Piala Dunia: Tendangan Bebas Cantik Toni Kroos ke Gawang Swedia
- Saat Crespo akhirnya Keluar dari Bayang-bayang Batistuta di Timnas Argentina
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST UPDATE
-
Cerita Setelah Man City Menang 10-1: The Citizens Memang Butuh Antoine Semenyo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:11
-
Liam Rosenior Minta Pemain Chelsea Tampil Lebih Galak
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:00
-
Real Madrid Dibungkam Barca, Alonso: Kami Kecewa, Tapi Sangat Bangga!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 08:26
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52









