Data dan Fakta Piala Konfederasi 2013: Italia vs Jepang
Editor Bolanet | 19 Juni 2013 10:50
Dengan pertandingan lawan tuan rumah Brasil menanti di laga terakhir fase grup, mungkin inilah kesempatan terbaik Gli Azzurri meraih poin mutlak demi memuluskan langkah ke babak empat besar. Namun jalan tersebut takkan mulus karena Samurai Biru siap memberi perlawanan demi menjaga kiprah di Brasil.
Bagaimana peluang masing-masing tim? Berikut data dan fakta jelang pertemuan keduanya. (bola/row)
Data dan Fakta

- Dengan bekal status runner-up Euro 2012, Italia melaju ke Brasil 2013 sebagai wakil Eropa setelah sang jawara, Spanyol memasuki turnamen sebagai juara dunia.
- Pertemuan terakhir Gli Azzurri dengan Jepang adalah pada laga persahabatan di Saitama, tahun 2001 silam.
- Jepang lolos ke turnamen ini sebagai kampiun Asia setelah mengunci trofi Piala Asia 2011 di Doha.
- Ini adalah kali kedua Italia berlaga di turnamen ini setelah juga lolos di tahun 2009. Sebaliknya ini adalah partisipasi kelima untuk Jepang.
- Pelatih Jepang, Alberto Zaccheroni berasal dari Italia dan sudah punya jam terbang tinggi di Serie A. Ia pernah mempersembahkan scudetto untuk AC Milan di musim 1998-1999.
- Italia saat ini nangkring di posisi kedelapan ranking dunia FIFA, sementara Jepang berada di posisi 32.
Head-To-Head

- 08/11/01 - Laga Persahabatan - Jepang 1 - 1 Italia
Lima Laga Terakhir Italia

Italia (M-S-S-M-M)
- Jun 16, 2013 Meksiko 1 - 2 Italia (Piala Konfederasi)
- Jun 11, 2013 Italia 2 - 2 Haiti (Laga Persahabatan)
- Jun 07, 2013 Rep.Ceko 0 - 0 Italia (Kualifikasi Piala Dunia)
- Mei 31, 2013 Italia 4 - 0 San Marino (Laga Persahabatan)
- Mar 26, 2013 Malta 0 - 2 Italia (Kualifikasi Piala Dunia)
Lima Laga Terakhir Jepang

Jepang (K-M-S-K-K)
- Jun 15, 2013 Brasil 3 - 0 Jepang (Piala Konfederasi)
- Jun 11, 2013 Irak 0 - 1 Jepang (Kualifikasi Piala Dunia)
- Jun 04, 2013 Jepang 1 - 1 Australia (Kualifikasi Piala Dunia)
- Mei 30, 2013 Jepang 0 - 2 Bulgaria (Laga Persahabatan)
- Mar 26, 2013 Jordania 2 - 1 Jepang (Kualifikasi Piala Dunia)
Komparasi Skuad

Italia
- Rata-rata umur skuad : 27.5
- Termuda : 20 (S. El Shaarawy)
- Tertua : 35 (G. Buffon)
- Pemain di bawah 21 tahun : 2
Japan
- Rata-rata umur skuad : 26.8
- Termuda : 22 (G. Sakai)
- Tertua : 33 (Y. Endo)
- Pemain di bawah 21 tahun : -
Prediksi Pembaca

- Italia menang: 78%
- Jepang menang: 14%
- Imbang: 8%
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Ada Apa dengan Mental Pemain Italia? Donnarumma pun Mengaku Bingung
Piala Dunia 17 November 2025, 10:00
-
Piala Dunia 17 November 2025, 09:34

LATEST UPDATE
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Dewa United 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:48
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSIM 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:43
-
Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib di Vidio - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:34
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Bantah Isu Resign demi MU, Roberto De Zerbi Tegaskan Masih Setia di Marseille
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:52
-
Alex Marquez Diisukan Saling Lirik dengan Red Bull KTM Factory Racing untuk MotoGP 2027
Otomotif 31 Januari 2026, 11:45
-
Efek Domino, Inter Milan Coba Bajak Pemain Liverpool Ini?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:22
-
Bekuk City dan Arsenal, MU Tidak Boleh Sombong ketika Jamu Fulham!
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:08
-
Fabio Quartararo Angkat Suara Soal Gosip Pindah ke Honda di MotoGP 2027: Banyak Omong!
Otomotif 31 Januari 2026, 10:58
-
Tantang Fulham, MU Dapatkan Satu Tambahan Tenaga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 10:42
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30


