Eusebio Masih Merasa Lebih Hebat Dari Ronaldo
Editor Bolanet | 8 Oktober 2013 22:57
Eusebio merasa sedih karena terus dibanding-bandingkan dengan Ronaldo yang kini berada di peringkat dua top skorer sepanjang masa Seleccao. Ronaldo hanya butuh empat gol lagi untuk menyamai perolehan gol Pedro .
Luis Figo pernah mengatakan bahwa Ronaldo memang belum sehebat Eusebio. Kini sang legenda sendiri yang merasa rekornya lebih bagus ketimbang milik Ronaldo.
Saya sedih karena tak seharusnya ada perbandingan seperti itu. Perbandingan tersebut adalah sebuah kesalahan. Saya bermain dalam sekitar 60 pertandingan untuk mencetak 41 gol. Sekarang, ada orang lain yang mencetak banyak gol, tapi jelas itu terjadi karena mereka mendapat lawan yang lebih mudah. Saya tak pernah bermain melawan tim seperti atau , tukas Eusebio kepada RTP.
Ronaldo saat ini tengah bersiap untuk membela Portugal melawan dan dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2014. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
-
Cristiano Ronaldo Tegaskan Tidak Akan Pensiun Sebelum Cetak Gol ke-1000
Asia 29 Desember 2025, 15:56
-
Globe Soccer Awards 2025: Para Pemenang Utama dan Peringkat Lengkap Gala Dubai
Liga Eropa Lain 29 Desember 2025, 01:53
-
Globe Soccer Awards 2025: Cristiano Ronaldo Raih Best Middle East Award di Usia 40
Asia 29 Desember 2025, 01:39
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52











